Bupati Banjarnegara Minta Pembelajaran Tatap Muka Segera Dimulai, Pandemi Membuat Siswa Alami Lost Learning

- 30 Maret 2021, 09:54 WIB
Bupati Banjarnegara Budhi Sarwono pada pembukaan Konferensi Kerja (Konker) PGRI Kabupaten Banjarnegara, Senin, 29 Maret 2021.
Bupati Banjarnegara Budhi Sarwono pada pembukaan Konferensi Kerja (Konker) PGRI Kabupaten Banjarnegara, Senin, 29 Maret 2021. /dok Humas Pemkab Banjarnegara

Baca Juga: Tak Hanya Stasiun Purwokerto, Ini Empat Stasiun PT KAI Daop 5 Purwokerto yang Sediakan GeNose

Baca Juga: Menorehkan Sejarah! Pasangan Pengantin dari Bumirejo Naik Mobil Dinas Bupati Kebumen di Hari Pernikahan

Untuk itu, pihaknya sangat setuju, apabila segera dilaksanakan pembelajaran tatap muka kepada sekolah-sekolah. Apalagi, saat ini para pendidik sudah mulai divaksinasi.

“Kita mendorong tatap muka segera dijalankan dengan memerhatikan protokol kesehatan dan situasi masing-masing wilayah,” katanya.

Sementara itu, Ketua PGRI Banjarnegara Noor Tamami mengatakan jika selama pandemi ini, PGRI berusaha membantu guru dan tenaga kependidikan yang terdampak pandemi. Untuk kesejahteraan, ia juga berkomitmen untuk memperjuangkan guru honorer dan wiyata bhakti.

Baca Juga: Baru Menikah 6 Bulan, Pelaku Bom Gereja Makassar Merupakan Pasangan Suami Isteri

Baca Juga: Prediksi Pertandingan Inggris vs Polandia, Kualifikasi Piala Dunia 2022, Kamis 1 April 2021

“Tiap tahun kita upayakan agar naik kesejahteraannya. Namun mungkin memang tidak langsung banyak, bertahap. Tahun ini insyaallah ada kenaikan sedikit di anggaran perubahan, itupun nilainya sudah 2 milyar lebih,” ujarnya.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: Humas Pemkab Banjarnegara


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x