3 Wisata Kuliner Purwokerto Paling Populer dan Lezat, Buka Puasa Menghadap Pemandangan Elok di Banyumas 

- 23 Maret 2023, 15:06 WIB
3 Wisata Kuliner Purwokerto Paling Populer dan Lezat, Buka Puasa Menghadap Pemandangan Elok di Banyumas 
3 Wisata Kuliner Purwokerto Paling Populer dan Lezat, Buka Puasa Menghadap Pemandangan Elok di Banyumas  /Instagram @waroengsambal.official

PORTAL PURWOKERTO - Bulan Ramadhan 2023 telah tiba, sholat tarawih memasuki malam kedua. Buka puasa pertama di tahun 2023, kamu sedang bingung akan membatalkan puasa dimana? Yuk cek disini.

Artikel ini berisi rekomendasi 3 wisata kuliner Purwokerto yang populer dan lezat. Sembari berbuka puasa, kamu langsung menghadap pemandangan elok yang terbentang di ibukota Banyumas ini.

Purwokerto adalah kota yang banyak menarik perhartian wisatawan karena memiliki keunikan pemandangan. Salah satunya telah viral di media sosial belakangan ini yaitu yang diunggal oleh TikToker Mas Dolan.

Dalam video tersebut, ada bagian hutan di sebelah utara Purwokerto yaitu daerah Baturraden yang memiliki pepohonan raksasa, mengingatkan pada film anime Attack on Titan.

Baca Juga: Lurr, 3 Wisata Kuliner Malam Hits di Purwokerto Banyumas Buka 24 Jam, Tempat Nongkrong Seru Ada Live Musik

Selain pemandangan elok di ibukota Banyumas ini, Purwokerto juga memiliki wisata kuliner yang enak-enak. Selain kuliner khas yang unik, banyak pilihan tempat makan untuk berbuka puasa pada hari ini.

Berikut rangkuman Portal Purwokerto tempat kuliner enak di pusat kota yang buka pada bulan Ramadhan 2023 ini.

3 Kuliner Enak untuk Buka Puasa di Purwokerto

1. Djago Djawa

Baca Juga: Ini 3 Kuliner Enak Purwokerto Populer, Kuliner Buka Puasa Ramadhan 2023, Menu Bancakan Sambel Bawangnya Mantep

Halaman:

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x