Jadwal dan Harga Tiket KA Baturraden Ekspress 2023: Wisata ke Bandung Selama Libur Nataru

- 27 November 2023, 11:27 WIB
Ilustrasi KA. Ini jadwal dan harga tiket Ka Baturraden Ekspress 2023, khusus Libur Natal dan Tahun Baru!
Ilustrasi KA. Ini jadwal dan harga tiket Ka Baturraden Ekspress 2023, khusus Libur Natal dan Tahun Baru! /dok DAOP 5 Purwokerto

PORTAL PURWOKERTO - Mau wisata ke Bandung, Jawa Barat pada libur Natal dan Tahun Baru 2023? Ini jadwal dan harga tiket KA Baturraden Ekspress 2023 relasi Purwokerto-Kroya-Bandung.

Menyambut libur Natal dan tahun Baru 2023, KA Baturraden Ekspress yang diluncurkan pertama kali pada 25 Juni 2021, menjadi satu alternatif pilihan perjalanan KA dari Purwokerto menuju ke Bandung.

Dimana selama ini, hanya dilayani oleh KA Serayu kelas ekonomi relasi dari Purwokerto-Kroya-Kiaracondong-Pasarsenen.

Bagi kamu yang ingin berwisata ke Bandung selama Libur Natal dan Tahun Baru 2023 ini, bisa menggunakan transportasi KA Baturraden Ekspress.

Baca Juga: PT KAI Daop 5 Purwokerto Masih Sediakan Tiket KA Libur Angkutan Natal dan Tahun Baru 2023, Booking Lewat INI

Menjadi waktu yang tepat untuk berwisata ke Bandung, yang menawarkan beragam destinasi menarik, mulai dari wisata alam, wisata sejarah, wisata kuliner, hingga wisata belanja, semuanya bisa ditemukan di Bandung.

Bagi kamu yang bersiwata dengan menggunakan transportasi Kereta Api, ada beberapa tempat wisata yang bisa dikunjungi, Alun-alun Bandung, Gedung Sate, Masjid Raya dan Jalan Braga.

Berikut jadwal perjalanan KA Baturrades Ekspress, sekaliigus harga tiketnya:

Jadwal KA Baturraden Ekpress

Jadwal keberangkatan KA Baturraden Ekspress dari Stasiun Purwokerto yakni setiap harinya pada pukul 20.00 WIB.

Melayani turun - naik penumpang di stasiun antara seperti Stasiun Kroya, Maos, Jeruklegi, Sidareja, Banjar, Ciamis, Tasikmalaya, Cipeundeuy, Kiaracondong, dan Stasiun Bandung pada pukul 02.40 WIB.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x