KJP Plus Cair Siapa Saja yang Sudah Dapat? Cek di Sini!

- 12 Juni 2021, 18:41 WIB
KJP Plus Cair Siapa Saja yang Sudah Dapat? Cek Disini!
KJP Plus Cair Siapa Saja yang Sudah Dapat? Cek Disini! /Instagram Bank DKI/

PORTAL PURWOKERTO - KJP Plus cair alias Kartu Jakarta Plus yang ditunggu-tunggu peserta didik dari mulai dari tingkat SD hingga SMA dan sederajat dinyatakan telah cair.

“Pencairan dana KJP Plus Tahap I Tahun 2021 bulan Juni akan dilaksanakan mulai hari ini Jumat, 11 Juni 2021,” tulis akun Instagram resmi disdikdki dan upt.p4op.

Cara cek KJP plus pun menjadi pertanyaan bagi banyak calon penerima KJP Plus.

Baca Juga: Link Pendaftaran KJP Plus Tahap 1 Juni 2021 Lengkap dan Cara Daftar, Jangan Lupa Dokumennya

Pada akun resmi Pemprov DKI untuk informasi KJP Plus tersebut terlihat banyak yang belum mendapatkan kucuran dana di dalam ATM Bank DKI mereka.

“SMP dan SMA belum cair bagaimana ini?” tulis akun Rafli Fahrizi.

Biasanya, pencairan untuk KJP Plus tingkat SD dan MI, SMP dan Mts, serta SMA, MA dan SMK dilakukan serempak. Namun nampaknya ada yang berbeda untuk pencairan KJP Plus 2021 tahap 1 bulan Juni 2021.

“Lah gimana? Biasanya juga semua rata untuk cairnya, kok ini beda-beda? Nyesek yaaa bacanya, sudah nunggu taunya dapat info begitu,” tulis salah satu akun kepada jakone.mobile.

Baca Juga: KJP Plus Bulan Juni Kapan Cair? Simak Penjelasan dari P4OP dan Disdik DKI

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x