Cara Cek Bantuan BSU Oktober 2021, Cair Rp1 Juta, Cek bsu kemnaker go id Hanya Modal KTP

- 16 Oktober 2021, 07:42 WIB
Ilustrasi pekerjaan konstruksi. Ini informasi cara cek bantuan bsu di bsu kemnaker go id daftar bsu kapan cair lagi tahun 2021.*
Ilustrasi pekerjaan konstruksi. Ini informasi cara cek bantuan bsu di bsu kemnaker go id daftar bsu kapan cair lagi tahun 2021.* /Pixabay/danisampa/


PORTAL PURWOKERTO – Berikut cara cek bantuan BSU yang dikabarkan cair kembali di bulan Oktober 2021 ini.

Dikabarkan Bantuan Subsidi Upah Rp1 juta kembali dicairkan ke rekening masing-masing penerima di bulan Oktober 2021.

Cara cek bantuan Subsidi Gaji ini akan dibagikan dalam artikel ini hanya dengan menggunakan KTP.

Bagaimana cara mengecek penerima BSU atau cek bantuan BPJS Ketenagakerjaan dengan KTP.

Baca Juga: Weekend Bisa Pencairan BSU Tahap 5? Coba Cek di Sini Info Lengkap Pencairan Dana BSU BPJS Ketenagakerjaan

Bantuan Subsidi Upah melalui kembali disalurkan pemerintah bagi para pekerja melalui Kementrian Ketenagakerjaan sebesar Rp1 juta.

BLT BPJS Ketenagakerjaan sebesar Rp1 juta yang diberikan sekaligus untuk dua bulan, yang ditransfer langsung ke rekening pekerja.

Bantuan Subsidi Upah ini disalurkan langsung ke rekening melalui bank penyalur atau bank Himbara seperti BRI, BNI, BTN, dan Bank Mandiri.

Sebelum melakukan pengecekan, pekerja atau buruh harus memastikan terlebih dahulu menjadi penerima BSU tahap 5 di bulan Oktober 2021 ini.

Pengecekan BSU bagi para pekerja bisa dilakukan melalui dua cara yakni dengan membuka laman bsu.bpjsketenagakerjaan.go.id atau melalui bsu.kemnaker.go.id.

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x