Subsidi KUR BRI 2022 Berakhir Desember, Ini Cara Dapat Pinjaman Tanpa Jaminan Cuma Daftar Online

- 3 Oktober 2022, 14:22 WIB
Subsidi KUR BRI 2022 Berakhir Desember, Ini Cara Dapat Pinjaman Tanpa Jaminan Cuma Daftar Online
Subsidi KUR BRI 2022 Berakhir Desember, Ini Cara Dapat Pinjaman Tanpa Jaminan Cuma Daftar Online /pixabay/miju/

 

PORTAL PURWOKERTO – Untuk mendapatkan subsidi pemerintah melalui KUR BRI di tahun 2022 masih tersisa 3 bulan. Program ini berakhir bulan Desember.

Seperti yang diketahui, subsidi KUR BRI diperpanjang hingga Desember 2022. Tambahan subsidi bunga pinjaman kredit usaha rakyat di tahun ini sebesar 3 persen.

KUR BRI yang diselenggarakan pinjaman pemerintah merupakan salah satu pinjaman yang bisa daftar online melalui laman resmi kur.bri.co.id.

Sebelum diberikan subsidi, bunga KUR normalnya 9 persen, namun dengan adanya subsidi jadi turun 3 persen. Bunga yang semakin ringan ini mendorong penyaluran kredit ke usaha kecil.

Baca Juga: Cek Bunga KUR BRI 2022 dan Tabel Angsuran Terbaru Rp100 Juta, Pinjaman Tanpa Jaminan Khusus Pedagang

Sebelum subsidi KUR diperpanjang hingga Desember, awalnya hanya akan berakhir di Juni 2022. Jadi semakin panjang waktu pelaku usaha mendapatkan pinjaman hanya dengan bunga 6 persen.

KUR BRI yang bisa diajukan secara online melalui kur.bri.co.id adalah KUR Mikro. Pinjaman tanpa jaminan ini bisa diajukan sampai Rp50 juta.

Ada empat jenis pelaku usaha yang bisa mendapatkan KUR Mikro BRI yaitu:

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x