Keutamaan Puasa Rajab 10 hari dan Manfaat Melaksanakan Puasa di Bulan Rajab 2022

- 8 Februari 2022, 15:42 WIB
Keutamaan Puasa Rajab 10 hari, Manfaat Melaksanakan Puasa di Bulan Rajab 2022
Keutamaan Puasa Rajab 10 hari, Manfaat Melaksanakan Puasa di Bulan Rajab 2022 /Rauf Alvi/Unsplash

PORTAL PURWOKERTO - Apa saja keutamaan puasa rajab 10 hari dan seperti apa manfaatnya? 

Bulan Rajab adalah salah satu bulan yang sangat istimewa bagi umat islam di seluruh dunia. 

Di bulan Rajab ini umat islam dianjurkan untuk memperbanyak dzikir, berdoa, dan memperbanyak ibadah sunnah termasuk puasa Rajab. 

Lalu, kapan waktu yang baik untuk melaksanakan ibadah puasa Rajab? Waktu menjalankan puasa rajab adalah 10 hati pertama bulan Rajab. 

Baca Juga: Niat Buka Puasa Rajab, Niat Puasa Rajab, Puasa Sunah di bulan Rajab, dan Kapan Isra Miraj 2022

Apakah hanya di 10 hari pertama bulan Rajab saja? Puasa Rajab bisa dilakukan di waktu kapan saja selama bulan Rajab. 

Rasulullah SAW bersabda:

"Barang siapa puasa pada tanggal 27 Rajab, Allah SWT akan mencatatnya sebagaimana orang yang puasa selama 60 bulan", (Abu Hurairah).  

Apa manfaat puasa Rajab? Ada banyak keistimewaan puasa Rajab bagi kaum muslimin dan muslimat yang melaksanakannya. 

Rasulullah SAW bersabda:

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x