Kesiangan? Ini Bacaan Niat Puasa Rajab Pada Hari yang Sama dan Jadwal Puasa Rajab Tanggal Berapa Saja

- 11 Februari 2022, 05:42 WIB
Kesiangan? Ini Bacaan Niat Puasa Rajab Pada Hari yang Sama dan Jadwal Puasa Rajab Tanggal Berapa Saja
Kesiangan? Ini Bacaan Niat Puasa Rajab Pada Hari yang Sama dan Jadwal Puasa Rajab Tanggal Berapa Saja /Imas Alassiry/Unsplash

PORTAL PURWOKERTO - Bila Anda tidak sempat membaca niat puasa Rajab pada malam hari sebelum puasa, jangan khawatir. 

Bacaan niat puasa Rajab juga dapat dilafalkan pada saat hari Anda melakukan puasa. Puasa Rajab dimulai pada tanggal 3 Februari 2022.

Dalam bulan Rajab disunahkan untuk berpuasa dan berbuat kebaikan lainnya karena bulan Rajab termasuk dalam bulan haram bersama Dzulqa'dah, Dzulhijjah, dan Muharram.

Melakukan kebaikan dan ibadah kepada Allah SWT pada bulan haram dipercaya akan mendapatkan pahala yang berlipat ganda.

Baca Juga: Simak Bacaan NIAT Puasa Rajab Sekaligus Qadha Ramadhan, Ternyata Hanya Perlu Satu Niat, Dapat Dua Pahala

Rajab bersama ketiga bulan lainnya disebut bulan haram karena pada bulan tersebut dilarang atau diharamkan melakukan pembunuhan.

Pada bulan Rajab, Dzulqa'dah, Dzulhijjah, dan Muharram juga diharamkan untuk melakukan perboatan dosa.

Sebaliknya, melakukan perbuatan baik, termasuk beribadah seperti berpuasa sangat dianjurkan. 

 

Halaman:

Editor: Lasti Martina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x