Apa yang Harus Kita Lakukan di Malam Lailatul Qadar, INI 5 Amalan dan Doa yang Diajarkan Rasulullah SAW

- 16 April 2022, 15:21 WIB
Apa yang Harus Kita Lakukan di Malam Lailatul Qadar, INI 5 Amalan dan Doa yang Diajarkan Rasulullah SAW
Apa yang Harus Kita Lakukan di Malam Lailatul Qadar, INI 5 Amalan dan Doa yang Diajarkan Rasulullah SAW /David Rodrigo/Unsplash

PORTAL PURWOKERTO - Apa yg harus kita lakukan di malam lailatul qadar? Ada lima amalan sunah yang dicontohkan oleh Rasululah SAW dan juga ada doa yang dicontohkan oleh Rasulullah untuk menyambut malam lailatul qadar.

Malam Lailatul Qadar adalah malam penuh kemuliaan yang lebih baik dari seribu bulan. Di malam itulah malaikat Jibril dan malaikat-malaikat lainnya turun ke bumi untuk mengamini doa baik manusia yang beriman kepada Allah SWT.

Hal ini tercantum dalam Al Quran tepatnya di surat Al Qadr ayat 3-5 yang berbunyi:

لَيْلَةُ الْقَدْرِ خَيْرٌ مِنْ أَلْفِ شَهْرٍ (3) تَنَزَّلُ الْمَلَائِكَةُ وَالرُّوحُ فِيهَا بِإِذْنِ رَبِّهِمْ مِنْ كُلِّ أَمْرٍ (4) سَلَامٌ هِيَ حَتَّى مَطْلَعِ الْفَجْرِ (5)

Baca Juga: Keutamaan Shalat Tarawih Malam ke-16 Bebas Memilih Masuk Surga, Ini 8 Pintu Surga di Akhirat!

3. lailatul-qadri khairum min alfi syahr
4. tanazzalul-malā`ikatu war-rụḥu fīhā bi`iżni rabbihim, ming kulli amr
5. salāmun hiya ḥattā maṭla'il-fajr

Untuk mendapatkan malam lailatul qadar yang berada di 10 malam terakhir di bulan Ramadhan, tepatnya di malam ganjil, ada empat amalan yang dapat dilakukan.

1. Memperbanyak baca Al Quran dan berdzikir

Dikutip dari HR. Bukhari, no. 2024 dan Muslim, no. 1174, ‘Aisyah radhiyallahu ‘anha berkata:

Halaman:

Editor: Lasti Martina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x