Doa Setelah Sholat Tolak Bala Rebo Wekasan, Niat Sholat, Arab Latin dan Artinya, Dimulai Allahumma Ya Syadidal

- 21 September 2022, 10:22 WIB
Allahumma Ya Syadidal Quwa
Allahumma Ya Syadidal Quwa /Freepic

PORTAL PURWOKERTO - Hari ini Rabu tanggal 21 September 2022 Masehi Bertepatan dengan 24 Safar 1444 Hijriyah, Rabu Pungkasan atau Rebo Kasan atau Rebo Wekasan

Tetapi Rabu Wekasan dimulai tanggal  20 September 2022 mulai Ba’da Ashar hingga Rabu Malam

Rabu Wekasan adalah Rabu yang terakhir dibulan Safar sebelum Memasuki Bulan Maulid atau Mulud atau Rabiul Awal

Berdasarkan keyakinan masyarakat Jawa, hari Rebo Wekasan atau Rabu Pungkasan, Allah menurunkan ke dunia sebanyak 360.000 macam bala atau musibah baik kecil atau besar orang jawa mengatakan Apes atau sial.

Musibah, apes atau sial berlaku untuk seluruh makhluk Allah yang ada di langit dan bumi.

Oleh karena para ulama menyarankan agar kita manusia untuk beramal atau melakukan perbuatan baik sedekah, puasa dan berdoa.

Baca Juga: Apa yang Dilakukan Saat Rebo Wekasan? Ini Amalan-Amalan di Hari Rebo Pungkasan Bulan Safar
 
Dihari itu adalah awal dari Rasulullah Muhammad SAW mulai sakit dan jatuh sakit selama 12 hari berturut turut.

Rasul sakit pada hari Rabu terakhir bulan Shafar dan hari Ke-12 atau  Senin bulan Maulid,  Rasulullah wafat.

Oleh karena para ulama menyarankan untuk berdoa bersama dan bersedekah.

Halaman:

Editor: Eviyanti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x