Doa Duduk Diantara Dua Sujud Lengkap: Arab, Latin, Terjemahan, Keutamaan dan Tata Caranya

- 25 September 2022, 17:18 WIB
Doa Duduk Diantara 2 Sujud Tulisan Arab, Latin, Terjemahan, Keutamaan dan Tata Caranya
Doa Duduk Diantara 2 Sujud Tulisan Arab, Latin, Terjemahan, Keutamaan dan Tata Caranya /Pexels.com/rodnae/

PORTAL PURWOKERTO- Berikut ini bacaan atau doa duduk di antara dua sujud dalam shalat lengkap dengan tulisan arab, latin dan terjemahan.

Duduk di antara dua sujud merupakan duduk pertama setelah melaksanakan sujud pertama yang dilanjutkan dengan sujud kedua.

Gerakan ini menjadi salah satu gerakan wajib dalam salat wajib dan sunah.

Duduk di antara dua sujud juga merupakan dengan duduk di atas kaki kiri sedangkan kaki telapak kaki kanan ditegakkan.

Posisi tangan diletakkan di atas paha yaitu tangan kanan di atas paha kanan dan tangan kiri di atas paha kiri.

Baca Juga: Doa Sujud Sesuai Sunnah Rosul Lengkap, Arab, Latin dan Terjemahan

Duduk di atas kaki kiri berdasarkan sabda Rasulullah SAW:

“Jika engkau sujud, maka menimbang engkau benarkan sujudmu, dan jika engkau duduk, maka duduk diatas kaki kirimu,” (HR.Ahmad).

Agar bisa menjalankan sholat yang baik dan benar, setiap Muslim perlu memahami rukun-rukun sholat, salah satunya yaitu duduk di antara dua sujud.

Duduk diantara dua sujud merupakan Sunnah yang dikerjakan ketika sholat dan bacaan duduk diantara dua sujud ialah sebagai berikut ini, yaitu:

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x