Amalan Doa Sholat Isyroq, Niat Sholat Isyroq Latin dan Artinya Lengkap!

- 10 Desember 2022, 08:00 WIB
Amalan Doa Sholat Isyroq, Niat Sholat Isyroq Latin dan Artinya Lengkap!
Amalan Doa Sholat Isyroq, Niat Sholat Isyroq Latin dan Artinya Lengkap! /Pexels/

PORTAL PURWOKERTO - Doa isyraq adalah doa untuk sholat isyraq, dan sholat isyraq merupakan sholat sunnah yang terdapat 2 rakaat saja.

Doa isyraq dalam sholat dilaksanakan ketika matahari terbit maka ia akan mendapatkan pahala yaitu pahala haji dan umroh.

Doa isyraq Memiliki keutamaan yang jika kalian mengerjakan sholat isyraq kalian akan didoakan oleh malaikat yaitu memohon supaya orang yang melaksanakannya disayangi dan diampuni dosanya oleh Allah SWT. 

Baca Juga: Doa Bercermin, Panjatkan dan Amalkan Agar Perangai Kita Dibaguskan Atas Ijin Allah

Doa isyraq dalam shalat isyraq mempunyai keutamaan yaitu bisa menutupi kekurangan shalat wajib, derajat ditinggikan, dan juga dekat Rasulullah saw di surga.

Doa isyraq dalam sholat bisa memberikan kita petunjuk berupa pendengaran, penglihatan kaki dan tangan.

Doa isyraq dan niat dalam shalat isyraq yaitu

1. Niat sholat Isyraq

Ushalli sunnatal Isyraqi rak'ataini mustaqbilal kiblati lillahi ta'ala. Allahu akbar

Halaman:

Editor: Maria Nofianti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x