Keutamaan Hari Kamis dan Doa Khusus Hari Ini Tulisan Arab, Latin dan Artinya

- 19 Januari 2023, 12:40 WIB
Ilustrasi sholat. Keutamaan Hari Kamis dan Doa Khusus Hari Ini
Ilustrasi sholat. Keutamaan Hari Kamis dan Doa Khusus Hari Ini /PORTAL PURWOKERTO /Pexels

PORTAL PURWOKERTO - Tulisan arab, latin dan artinya doa hari Kamis yang juga salah satu hari yang istimewa bagi umat Islam karena memiliki beberapa keutamaan.

Pada hari Kamis, umat Islam dianjurkan untuk melakukan puasa sunah. Puasa sunah ini rutin diamalkan oleh Nabi Muhammad SAW setiap Senin dan Kamis.

Dikisahkan oleh Aisyah radhiyallahu ‘anha, Rasulullah shallallahu ‘alaihi wa sallam biasa melakukan puasa di hari senin dan kamis. (HR. Turmudzi 745 dan dishahihkan Al-Albani).

Selain itu, amal ibadah umat Islam dilaporkan kepada Allah setiap hari Senin dan Kamis.

"Amal-amal manusia diperiksa di hadapan Allah dalam setiap pekan (Jumu'ah) dua kali, yaitu pada hari Senin dan Kamis. Maka semua hamba yang beriman terampuni dosanya, kecuali seorang hamba yang antara dia dan saudaranya terjadi permusuhan..." (H.R. Shahih Muslim)

Baca Juga: 30 Ucapan Selamat Imlek 2023, Selamat Tahun Baru Cina untuk Keluarga dan Sahabat Terbaru Penuh Doa

Hari Kamis juga memiliki keistimewaan yaitu menjadi hari dibukanya pintu-pintu surga dan saat Allah SWT memberikan pengampunan bagi hamba-hambanya.

Hal ini tersirat dalam hadits yang diriwayatkan dari sahabat Abu Hurairah Radhiyallaahu ‘anhu.

Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda:

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x