Ini Contoh Surat Pengumuman Kelulusan Sekolah SD SMP SMA Lengkap dengan Struktur Penulisan

- 8 Juni 2023, 07:43 WIB
Ini Contoh Surat Pengumuman Kelulusan Sekolah SD SMP SMA Lengkap dengan Struktur Penulisan
Ini Contoh Surat Pengumuman Kelulusan Sekolah SD SMP SMA Lengkap dengan Struktur Penulisan /Unsplash/ Aaron Burden

PORTAL PURWOKERTO - Simak ulasan contoh surat pengumuman kelulusan sekolah SD, SMP dan SMA lengkap dengan struktur penulisannya seperti apa.

Momen kelulusan sekolah menjadi hal yang dinanti baik bagi siswa SD, SMP dan SMA. Apalagi banyak yang mencari contoh surat pengumuman kelulusan atau disebut dengan Surat Keterangan Lulus (SKL).

Adanya surat kelulusan menjadi sebuah laporan hasil kelulusan yang bersifat sementara. Pasalnya, pemberian surat pengumuman kelulusan diberikan sebelum ijasah asli selesai oleh pihak sekolah.

Kemudian surat pengumuman kelulusan dapat bermanfaat baik guna melakukan pendaftaran ke sekolah dengan tingkat yang lebih tinggi.

Baca Juga: Ini Contoh Teks Doa Perpisahan Sekolah untuk SD, SMP, SMA yang Singkat Menyentuh Hati

Semntara itu, untuk format surat pengumuman kelulusan baik tingkat SD, SMP dan SMA ini mempunyai kesamaan.

Contoh Surat Pengumuman Kelulusan SD SMP SMA

Pemerintah Kota X
Dinas Pendidikan Kota X
SD Negeri 2 Jakarta Utara
Alamat SD: Jl. Jalan Mangga No. 2-6,Kec. Bojong,  Desa Makmur 
Surat Keterangan Lulus

Nomor Surat:
 
Yang bertanda tangan di bawah ini, adalah Kepala SD Negeri A menjelaskan bahwa:

Halaman:

Editor: Mericy Setianingrum

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x