Allahumma Sholli Ala Sayyidina Muhammad Lirik, Doa Apa? Apa Artinya?

- 30 Oktober 2023, 16:49 WIB
Allahumma Sholli Ala Sayyidina Muhammad Lirik, Doa Apa? Apa Artinya?
Allahumma Sholli Ala Sayyidina Muhammad Lirik, Doa Apa? Apa Artinya? /Lasti Martina/Portal Purwokerto

PORTAL PURWOKERTO - Allahumma sholli ala Sayyidina Muhammad lirik, bacaan Allahumma sholli ala Sayyidina Muhammad sejatinya adalah sebuah sholawat.

Allahumma sholli ala Sayyidina Muhammad kira-kira memiliki arti, Ya Allah, semoga sholawat tercurah kepada Pemimpin kami Nabi Muhammad SAW.

Sholawat ditujukan agar semoga semoga Allah memberikan penghormatan yang tinggi dan derajat yang mulia kepada nabi besar kita Muhammad SAW.

 

Sholawat yang berasal dari Allah SWT artinya rahmat, sholawat dari malaikat artinya ampunan, sedangkan sholawat dari manusia artinya doa.

Keutamaan bersholawat tidak main-main. Bahkan menurut hadis shahih, apabila bersholawat kepada Nabi Muhammad atau bersholawat agar Nabi Muhammad mendapatkan kebaikan, makan orang yang bersholawat akan diganjar dengan syafaat langsung dari Nabi Muhammad SAW.

Baca Juga: SHAHIH! Sholawat Syifa Lirik dan Arti, Berdoa untuk Kesembuhan Penyakit Badan dan Hati

Bahkan, allah akan memberi ganjaran bagi orang yang bersholawat. Seperti yang terkandung dalam HR Muslim no. 408

Halaman:

Editor: Lasti Martina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah