Doa Buka Puasa Rajab, Pilih yang Mana?

- 20 Januari 2024, 17:07 WIB
Doa Buka Puasa Rajab, Pilih yang Mana?
Doa Buka Puasa Rajab, Pilih yang Mana? /Pexels/Thirdman

Baca Juga: Kata Buya Yahya: Puasa Rajab Berapa Hari Menurut Islam? Apakah Puasa Rajab harus 10 Hari? Bisa Selang Seling?

Doa berbuka puasa allahuma lakashumtu ternyata dapat dibaca setelah adzan magrib, sebelum berbuka puasa(dengan air minum dan kurma, atau sebagainya). Sedangkan doa buka puasa dzahabazh dapat dibaca setelah minum atau makan karena artinya adalah telah hilanglah dahaga.

Doa buka puasa Rajab, tidak perlu bingung memilih doa buka puasa dzahabazh atau allahuma lakasumtu karena keduanya memiliki dasar pembenaran masing-masing serta keduanya juga dapat diucapkan sebagai doa setelah menunaikan puasa.***

 

Halaman:

Editor: Lasti Martina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah