Mau Langsing Dan Kulit Cling. Jangan Hindari Makan Pisang

- 29 Oktober 2020, 19:47 WIB
Ilustrasi pisang
Ilustrasi pisang /

PORTAL PURWOKERT0 - Dijuluki  sebagai super food selain enak  sangat kaya nutrisi kandungan magnesium, kalium dibutuhkan untuk menjaga fungsi otot dan syaraf Dalam daging yang lembut dan warna kuning pada pisang sangat baik untuk menjaga keseimbangan  cairan dan keasaman tubuh.

Makan pisang sangat disarankan bagi yang sedang diet. Karbohidrat kompleks yang terkadung dalam pisang tidak menaikkan kadar glukosa secara drastis. 

Di samping itu pisang juga rendah lemak sehingga aman untuk peserta program penurunan berat badan. 

Baca Juga: Banyak Cara Raih  BLT  Rp 2.4 Juta, Tinggal Menghitung Hari

Bahkan sarapan hanya dengan pisang itu lebih baik dibanding dengan mengkonsumsi nasi putih.

Berikut segudang manfaat pisang yang harus diketahui

 Atasi Hipertensi

Kalium yang terkandung dalam buah pisang dapat membantu mengatur keseimbangan cairan dan elektrolit sehingga tekanan darah tetap stabil. Serat bahan pangan yang dikandung pisang mampu mengikat lemak, dengan demikian pembentukan plak bisa dicegah. 

Plak bisa menyempitkan bahkan menyumbat pembuluh darah sehingga menyebabkan tekanan darah meningkat.

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Kemkes.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x