5 Drakor Tema Keluarga Terbaik, Nomer 3 Banyak Dicari, Siap-Siap Mewek!

- 25 Februari 2022, 13:53 WIB
Cover Drakor Reply 1988/Instagram/@netmediatama
Cover Drakor Reply 1988/Instagram/@netmediatama /

Drakor yang dibintangi oleh Hye Ri (Doek Son) ini menceritakan kehidupan keluarga dan persahabatan pada zaman ketika tekhnologi masih terbatas. 

Berbagai adegan berhasil diciptakan dari yang lucu hingga menyentuh hati. Drakor ini juga padat dengan pesan sosial yang dalam. 

Baca Juga: Kamu Gatal Gatal Gatal...Lirik Lagu Gatal - Janna Nick Viral di TikTok jadi Challenge

2. Good Doctor

Menceritakan seorang pria muda bernama Park Shi-On (Joo Won) yang memiliki sindrom cerdas dan disabilitas mental. 

Park Shi-On digambarkan memiliki mental seperti anak sia 10 tahun namun kecerdasan yang dia miliki melibihi rata-rata anak seusianya. 

Di usia tersebut, ia sudah menjadi ahli bedah anak terbaik. Meski begitu, pihak rumah sakit kerap meragukan kemampuannya dan menganggap Park Shi-On masih anak-anak. 

Beruntung, Park Shi-On bertem dengan Cha Yoon-Seo (Moon Chae-won) yang menganggap dirinya seperti saudara kandungnya. 

Dalam drama ini, menampilkan kesan persaingan antara dokter tapi juga kehangatan kekeluargaan yang erat. 

Baca Juga: Film Pocong Mumun Siap Tayang di Bioskop, Nostalgia Serial Jadi Pocong Karya Mandra yuk!

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah