Biodata dan Profil Na Jae-min, Lengkap Dengan Fakta Menarik Member NCT Dream dan NCT U Yang Doyan Kopi Ini

- 26 Maret 2022, 17:45 WIB
Biodata dan Profil Na Jae-min, Lengkap Dengan Fakta Menarik Member NCT Dream dan NCT U Yang Doyan Kopi Ini
Biodata dan Profil Na Jae-min, Lengkap Dengan Fakta Menarik Member NCT Dream dan NCT U Yang Doyan Kopi Ini /
  • 24 Agustus 2016: Jaemin melakukan debutnya di sub-unit NCT Dream dengan single digital pertama yang berjudul Chewing Gum.
  • November, 2016–7 Februari 2018: karena masalah kesehatan, Jaemin pun terpaksa hiatus dari NCT Dream, hingga pada tanggal 7 Februari 2018, bergabung kembali dan muncul di jadwal resmi VLIVE, WELCOME NCT 2018, artinya ia akan bergabung kembali saat NCT 2018 dimulai, dan pada 5 Maret 2018, melakukan comeback dengan lagu berjudul Go dalam full album pertama NCT 2018 yang berjudul Empathy.

Baca Juga: Tren di Twitter, Happy 4th Debut Anniversary, Ini 20 Fakta Lucas NCT yang Belum Diketahui

  •  14 Maret 2018: Jaemin terlibat dalam project unit NCT 2018 hingga merilis full album pertama NCT 2018 yang berjudul Empathy.
  •  26 Juni 2020: Jaemin terlibat secara khusus di sub-unit NCT U dengan penampilan spesialnya dalam lagu Kick & Ride.
  •  12 Oktober 2020: Jaemin terlibat dalam project unit NCT 2020 dalam full album kedua yang berjudul NCT Resonance Pt. 1, dengan judul lagu Make A Wish (Birthday Song).
  •  23 November 2020: Jaemin terlibat dalam unit proyek NCT 2020 dengan repackage full album kedua, NCT Resonance Pt. 2.
  •  4 Desember 2020: Berpartisipasi dalam unit proyek NCT 2020 dalam full album kedua single final, yang berjudul Resonance.

Fakta tentang Jaemin

Na Jae-min lahir di Jeonju, namun besar di Seoul, dan Incheon.

Jaemin memiliki nama panggilan yang lucu yakni Nana.

Baca Juga: Biodata, Profil, Serta Fakta Menarik Seputar Mark Lee, Mantan Member NCT Dream Yang Penuh Bakat

Jaemin terlahir sebagai anak tunggal, namun dirinya mengaku ingin memiliki saudara perempuan.

Latar belakang pendidikan Jaemin adalah SMA seni Seoul (SOPA).

SM Entertainment merekrut Jaemin ketika dirinya sedang melakukan pekerjaan sosial atau sukarela.

Selain dance, Jaemin juga ahli dalam bermain piano.

Badminton menjadi olahraga favorit Jaemin.

Halaman:

Editor: Rozak Abidin

Sumber: Dari Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x