ALAS GUMITIR KKN di Desa Penari di mana? 5 Cerita Horor dari Hutan yang Diduga Lokasi Film Ini

- 8 Mei 2022, 17:31 WIB
ALAS GUMITIR KKN di Desa Penari dimana? 5 Cerita Horor dari Hutan yang Diduga Lokasi Film Ini
ALAS GUMITIR KKN di Desa Penari dimana? 5 Cerita Horor dari Hutan yang Diduga Lokasi Film Ini /Instagram.com/@mdpictures_official

PORTAL PURWOKERTO – Alas Gumitir KKN di Desa Penari di mana? 5 cerita horor dari hutan yang diduga lokasi film ini.

Hype film KKN di Desa Penari membuat warganet penasaran dengan Alas Gumitir yang diduga menjadi asal muasal cerita horor ini.

Beberapa bukti dan kesamaan ditemukan warganet antara Alas Gumitir dan kisah yang dibawakan akun Twitter SimpleMan ini.

Baca Juga: Akhir Cerita KKN Desa Penari, Bagaimana Nasib Tim KKN di Desa B? Siapa Saja yang Tewas?

Alas Gumitir merupakan perbatasan antara Kabupaten Banyuwangi dan Jember. Alas Gumitir menjadi satu-satunya jaluh yang ada di kawasan lintas selatan Jawa.

Alas Gumitir memiliki tipe jalan yang berlika liku dengan bidang naik turun yang dikelilingi rimbunan pohon besar.

Sepanjang Alas Gumitir sebenarnya terdapat banyak warung bahkan cafe. Namun, jika malam tiba kesan mistis Alas Gumitir sangat kental.

Jalur Alas Gumitir semakin horor karena kondisi penerangan yang minim sehingga menjadi jalur yang dihindari pengendara jika malam  tiba.

Baca Juga: PART 3 Sewu Dino SimpleMan, Cerita Horor Akun Twitter Pencerita KKN Desa Penari, LENGKAP

Simak misteri Alas Gumitir yang dilansir Portal Purwokerto dari berbagai sumber pada Minggu, 8 Mei 2022.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah