Hari Boyfriend Day Diperingati Kapan? Ini Bedanya Boyfriend Day dan Girlfriend Day Jangan Asal Rayakan

- 3 Oktober 2022, 08:09 WIB
Boyfriend Day Diperingati Kapan? Ini Bedanya Boyfriend Day dan Girlfriend Day di bulan Agustus dan Oktober. *
Boyfriend Day Diperingati Kapan? Ini Bedanya Boyfriend Day dan Girlfriend Day di bulan Agustus dan Oktober. * /Pexels/Cottonbro

Baca Juga: Apa yang Dimaksud Happy Boyfriend Day? Begini Sejarah Dirayakan pada 3 Oktober

Namun, banyak warganet yang menganggap munculnya ide perayaan Boyfriend Day ini berawal dari pengguna sosial media yang akhirnya menyebar luas.

Melansir dari situs Nationaldaycalender tentang National Boyfriend Day ini sama seperti peringatan Girlfriend Day, yakni perayaan untuk sang kekasih dengan memberikan apresiasi dan curahan kasih sayang yang sebesar-besarnya.

Kemudian untuk perayaan National Boyfriend Day ini mulai menyebar luas sejak 3 Oktober 2014 dan 2016 silam bahkan hingga trending topic Twitter diberbagai belahan dunia dengan tagar (#) National Boyfriend Day.

Kemudian setiap tahunnya pada tanggal 3 Oktober tersebut selalu dirayakan sebagai Boyfriend day dan pada akhirnya pada 2020 ditetapkan setiap tanggal 3 Oktober diperingati sebagai National Boyfriend Day.

Baca Juga: Apakah Tanggal 3 Oktober Hari Boyfriend Day? Apa yang Dimaksud Happy Boyfriend Day Artinya Apa?

Perbedaan antara Boyfriend Day dan Girlfriend Day.

1. Baik Boyfriend Day dan Girlfriend Day ini memiliki tujuan yang sama yakni moment atau peringatan yang ditujukan untuk pasangannya dengan memberikan apresiasi dan banyak curahan kasih sayang.

Namun kalau Boyfiend Day ini ditujukan kepada pasangan laki-laki sedangkan Girlfriend Day ini ditujukan pada pasangan perempuan.

2. Perbedaan ada pada tanggal perayaannya. Dimana Boyfriend Day dirayakan setiap tanggal 3 Oktober, sedangkan Girlfriend Day dirayakan setiap tanggal 1 Agustus

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x