Daftar Atlet Indonesia yang Lolos Olimpiade Tokyo 2021, 28 Atlet dari 8 Cabang Olahraga

- 26 Juli 2021, 22:37 WIB
Daftar atlet Daftar Atlet yang Lolos Olimpiade Tokyo 2021, 28 atlet dari 8 Cabang Olahraga, serta Sejarah Keikutsertaan Indonesia di Olimpiade
Daftar atlet Daftar Atlet yang Lolos Olimpiade Tokyo 2021, 28 atlet dari 8 Cabang Olahraga, serta Sejarah Keikutsertaan Indonesia di Olimpiade /Instagram/@noc.indonesia/
  1. Mutiara Rahma Putri
  2. Melani Putri

Atletik

  1. Lalu Muhammad Zohri (100 m putra)
  2. Alvin Tehupeiory (100m putri-wildcard)

 Selancar

  1. Rio Wanda (man shortboard)

Baca Juga: Mohamamd Ahsan Biodata Lengkap, Nama Istri, Anak dan Prestasi Atlet Badminton yang Mengidolakan Ricky Soebagja

Panahan

  1. Diananda Chairunisa (recurve perorangan putri)
  2. Riau Ega Salsabila (Recurve perorangan dan beregu putra)
  3. Aried Dwi Pangestu (recurved beregu)
  4. Bagas Prastayadi (recurve beregu)
  5. Vidya Rafika Rahmatan Toyyiba (10m air rifle)

Renang

  1. Aflah Fadlan Prawira (wildcard)
  2. Azzahra Permatahani (wildcard)

Angkat Besi

  1. Eko Yuli Irawan (61 kg putra)
  2. Denin (67 kg putra
  3. Rahmat Erwin Abdullah (73 kg putra)
  4. Windy Cantika Aisyah (949 kg putri
  5. Nurul Akmal (+87kg putri)

Baca Juga: Hasil Olimpiade Tokyo 2020: Ahsan/Hendra Taklukkan Wakil Malaysia Aaron Chia/Soh Wooi Yik

Sejarah Indoensia di Olimpiade

Awal Indonesia mulai berpartisipasi pada Olimpiade Helsinki pada tahun 1952. Tiga orang mewakili NOC atau Komite Olimpiade Nasional dalam cabang olahraga atletik, renang, dan angkat besi.

Namun, Indonesia baru memperoleh medali pertamanya, setelah 36 tahun kemudian. Pada Olimpiade 1988 di Seoul, atlet panahan recurve putri meraih medali perak, dari Kusuma Wardhani, Lilies Handayani dan Nurfitriyana Saiman. Kemenangan mereka pun diabadikan dalam sebuah film 3 Dara.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: olympics.com


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah