Tanggal 16 November Diperingati Hari Apa? Ada Hari Konferensi Warisan Sedunia dan Peristiwa Penting di Dunia

Tayang: 12 Mei 2022, 19:29 WIB
Penulis: Eviyanti
Editor: Tim Portal Purwokerto
Unesco, Tanggal 16 November Diperingati Hari Apa? Ada Hari Konferensi Warisan Sedunia, Peristiwa Penting di Dunia Tentang Penyakit SAR
Unesco, Tanggal 16 November Diperingati Hari Apa? Ada Hari Konferensi Warisan Sedunia, Peristiwa Penting di Dunia Tentang Penyakit SAR /commons wikimedia

PORTAL PURWOKERTO - Tanggal 16 November diperingati hari apa? Ada Hari Konferensi Warisan Sedunia, serta sejumlah  peristiwa penting di dunia.

Apa itu Hari Konferensi  Warisan Sedunia, Siapa dan dimana penggagas Konferensi yang diselenggarakan pada  tanggal 16 November 1972.

Hari Konferensi Warisan Sedunia dicetuskan UNESCO, berawal dari niat pemerintah Mesir yang berniat untuk menenggelamkan  pegunungan yang berisi situs, berupa harta benda bersejarah zaman mesir Kuno seperti Kuil Abu Simbel dan Kuil Philae'

Pegunungan lokasi situs Mesir kuno tersebut rencananya akan digunakan untuk bendungan Aswan atau Dam Aswan, rencana tersebut dicetuskan  pada tahun 1954.

Baca Juga: Waisak adalah Hari Raya Umat ? Hari Besar Agama Tanggal 16 Mei 2022, Ini 3 Peristiwa Penting Budha

Niat tersebut banyak ditentang negara negara dan UNESCO, Badan PBB membuat kampanye besar besaran untuk melindungi peninggalan sejarah yang tak ternilai tersebut.

Namun UNESCo kemudian mengambil alih dengan cara memindahkan kuil Abu Simbel dan Kuil Philae. Diambil satu persatu bagian di kemudian di pindah serta dibangun kembali ke lokasi lain yang lebih luas dan terlindungi.

Proyek untuk melindungi situs peradaban Mesir Kuno memakan biaya tidak kecil,  mencapai  80 juta dollar AS saat itu.

Langkah penyelamatan warisan dunia oleh Unesco mendapat sambutan baik dari berbagai pihak.

Halaman:

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkini

Trending

Berita Pilgub