Baby Arkana Siapanya Ridwan Kamil? Momen Arkana Masih Bayi dan Dicium Ayah Angkatnya Diunggah Kembali

- 10 Juni 2022, 06:17 WIB
Baby Arkana Siapanya Ridwan Kamil? Momen Arkana Masih Bayi dan Dicium Ayah Angkatnya Diunggah Kembali
Baby Arkana Siapanya Ridwan Kamil? Momen Arkana Masih Bayi dan Dicium Ayah Angkatnya Diunggah Kembali /IG @arkanaaidan

Semua anak Ridwan Kamil memiliki tiga suku kata, tapi ternyata nama anak bungsunya memiliki sejarah cukup unik.

Nama Arkana Aidan Misbah ternyata hasil kolaborasi lima orang ini, Ridwan Kamil, Atalia Praratya, Emmeril Kahn Mumtadz, Camillia Laetitia Azzahra dan kakek Arka atau nama bapak Kang Emil.

Ridwan Kamil melalui instagram @ridwankamil dalam postigannya di tahun 2020 menyebut jika arti dari Arkana Aidan Misbach adalah “cahaya yang hangat dan menerangi dunia,”

Baca Juga: Terkuak Fakta Arkana Aidan Misbach Anak Angkat Ridwan Kamil dan Orangtua Kandung yang Sebenarnya

Nama Arkana memiliki makna cahaya, tapi Arkana juga dari singkatan atau akronim singkatan nama Atalia Praratya, Ridwan Kamil serta kedua anak kandungnya, Camillia Laetitia Azzahra dan Emmiril Khan Mumtadz..

"Arkana itu artinya cahaya, Arkana juga singkatan. A adalah Atalia, RK singkatan Ridwan Kamil Zara dan Mumtadz.

Dan nama Misbach adalah nama bapak Ridwan Kamil atau kakek Zahra dan kini sudah resmi menjadi kakek Arkana, yakni Dr, Atje Misbach, SH, dulu dia adalah akademisi di Universitas Padjajaran Bandung.***

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah