Tanggal 10 November 2022 Weton Apa? Rumusan Kalender Jawa Disertai Neptu, Wuku, dan Peristiwa Penting

- 9 November 2022, 12:40 WIB
Ilustrasi kalender Jawa pada tanggal 10 November 2022 weton apa? Simak penjelasannya pada artikel ini.*
Ilustrasi kalender Jawa pada tanggal 10 November 2022 weton apa? Simak penjelasannya pada artikel ini.* /pexel/ Muhammad Rifki Adiyanto

PORTAL PURWOKERTO - Pada tanggal 10 November 2022 memiliki weton apa? Cek weton yang diperingati tepat di Hari Pahlawan.

Berikut rumusan hitungan kalender Jawa untuk mengetahui weton, neptu, hingga wuku.

Selain weton, neptu, dan wuku, ada peristiwa penting apakah yang terjadi pada tanggal 10 November 2022?

Cek selengkapnya pada artikel ini yang akan menyajikan lengkap weton, neptu, dan wuku bedasar kalender Jawa.

Baca Juga: Kalender Jawa Hari Ini: Kamis Tanggal 10 November 2022 Berapa Hitungan Weton, Neptu, dan Wuku

Dengan mengetahui weton, maka dapat diketahui juga jumlah neptu, wuku hingga pasarannya.

Tanggal 10 November juga terdapat beberapa peristiwa penting yang terjadi bertepatan dengan tanggal 10 November 2022.

Tanggal 10 November 2022 merupakan hari Kamis bertepatan dengan tanggal hijriyah 15 Rabiul Awal 1444 H.

Mneurut tanggal Jawa, Kamis, 10 November 2022 berarti tanggal 15 Bakda Mulud 1956 tahun Jawa Ehe.

Baca Juga: Kalender Jawa Hari Ini Rabu 9 November 2022 : Weton, Watak, Neptu, Wuku dan Peristiwa Penting yang Terjadi

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x