Viral Marketplace Guru, Sistem Rekrutmen Marketplace Guru ala Nadiem Makarim, Berlaku Mulai Tanggal Ini

- 29 Mei 2023, 20:17 WIB
Ilustrasi Guru, Viral Marketplace Guru, Sistem Rekrutmen Marketplace Guru ala Nadiem Makarim, Berlaku Mulai Tanggal Ini
Ilustrasi Guru, Viral Marketplace Guru, Sistem Rekrutmen Marketplace Guru ala Nadiem Makarim, Berlaku Mulai Tanggal Ini /Antara/Akbar Tado/

PORTAL PURWOKERTO - Viral marketplace guru. Marketplace guru artinya apa? Cek di sini sistem rekrutmen marketplace guru ala Mendikbud Ristek Nadiem Makarim yang menuai kontroversi dari masyarakat. Rupanya marketplace guru ini dibentuk karena menurut Nadiem bisa untuk mengatasi masalah berikut.

 

Bermunculan di media sosial polemik marketplace guru yang akan berlaku pada tanggal berikut. Beberapa menyebutkan melalui marketplace, guru bisa dicheckout sesuai kebutuhan sekolah.

KemendikbudRistek berencana untuk mengubah sistem rekrutmen guru Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (ASN PPPK). Melalui Mendikbud Ristek Nadiem Makarim, menganggap perubahan ini sebagai solusi untuk mengatasi masalah guru honorer. Rencananya, sistem baru ini akan diberlakukan secara permanen mulai tahun 2024.

Pada rapat kerja bersama Komisi X DPR pada 25 Mei 2023, Nadiem mengungkapkan rencana perubahan sistem rekrutmen tersebut. Nadiem menjelaskan bahwa rencana ini telah didiskusikan dengan Kementerian Keuangan, Kementerian Dalam Negeri, dan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi.

Baca Juga: Farida Nurhan Bikin Geger Purwokerto, Warung David Banyumas Beberkan FAKTA Tuduhan Palak Omay 8 Juta

Nadiem menuturkan sistem baru ini menjadi solusi permanen yang akan diberlakukan mulai tahun 2024. Apabila benar terjadi maka hanya berselang satu tahun lagi.

Menurut Nadiem, terdapat tiga permasalahan utama yang mendorong perubahan sistem rekrutmen guru PPPK. Pertama, terjadi kekosongan guru secara mendadak akibat kematian, pensiun, atau pindah sekolah.

Halaman:

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x