Kekayaan Gibran Rakabuming, Cawapres dengan 11 Cabang Markobar dan Mobil Panther 70 Jutaan, Ini Laporan LHKPN

- 24 Oktober 2023, 15:18 WIB
Kekayaan Gibran Rakabuming, Cawapres dengan 11 Cabang Markobar dan Mobil Panther 70 Jutaan, Ini Laporan LHKPN
Kekayaan Gibran Rakabuming, Cawapres dengan 11 Cabang Markobar dan Mobil Panther 70 Jutaan, Ini Laporan LHKPN /Antara/Aris Wasita/

Markobar bisnis martabak aneka rasa dan topping milik Gibran ini telah buka di enam kota yaitu Solo, Bandung, Surabaya, Semarang, Makassar serta DKI Jakarta.

Menjadi pejabat yaitu Walikota Surakarta membuat Gibran harus melaporkan harta kekayaannya ke Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN).

Menurut laporan LHKPN, total kekayaan Gibran Rakabuming pada 30 Januari 2023 sebesar Rp26 miliar dengan nominal tepatnya Rp 26.032.674.370. Berikut rincian kekayaan Gibran:

- Tanah dan bangunan di Surakarta dan Sragen dengan total Rp 17,3 miliar.

- mobil Toyota Avanza tahun 2016 hasil sendiri senilai Rp90 juta

- mobil Toyota Avanza tahun 2012 hasil sendiri senilai Rp60 juta

- mobil Isuzu Panther tahun 2012 hasil sendiri senilai Rp70 juta

- mobil Daihatsu Grand Max tahun 2015, hasil sendiri senilai Rp60 juta

- Honda Scoopy 2015, Honda CB-125 1974, dan Royal Enfield 2017 semua hasil sendiri

- Kas dan setara kas senilai Rp3,1 miliar

Halaman:

Editor: Galih Prabashinta P.P.


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah