Biodata Paulo Bento, Profil Pelatih Korea Selatan: Asal Negara, Umur, IG, di Kartu Merah di Piala Dunia 2022

- 28 November 2022, 22:35 WIB
Agama, Biodata Paulo Bento lengkap Profil, Umur, Kebangsaan dan Instagram Pelatih Korea Selatan yang di Kartu Merah di Piala Dunia 2022.*
Agama, Biodata Paulo Bento lengkap Profil, Umur, Kebangsaan dan Instagram Pelatih Korea Selatan yang di Kartu Merah di Piala Dunia 2022.* /IG The KFA/Instagram

PORTAL PURWOKERTO - Agama, profil serta biodata Paulo Bento, pelatih Korea Selatan yang kena kartu merah dari wasit saat Piala Dunia 2022.

Profil bidoata Paulo Bento sang pelatih Korea Selatan lengkap umur, asal negara, Instagram dibagikan dalam artikel ini.

Paulo Bento mendapatkan kartu merah dalam pertandingan Korea Selatan vs Ghana di Piala Dunia 2022, Senin 28 November 2022.

Kenapa pelatih Korea Selatan Paulo Bento kena kartu merah wasit? Simak selengkapnya dengan biodata, agama dan profil pria ini.

Baca Juga: Hasil Grup H Piala Dunia 2022: Korea Selatan vs Ghana Skor 2-3, Masihkah Ada ASA Korsel Lolos ke 16 Besar?

Pertandingan Ghana vs Korea Selatan pada putaran kedua babak penyisihan grup H Piala Dunia 2022 menyisakan kesedihan di pihak para Taeguk Warriors. 

Pasalnya, bukan hanya kalah skor 2-3 oleh Ghana, namun sang pelatih Korea Selatan, Paulo Bento mendapatkan kartu merah dari wasit.

Hal ini terjadi pada detik akhir wasit meniupkan peluit saat waktu tambahan 10 menit usai.

Berdasarkan komentar dari komentator pertandingan tersebut, tepat sebelum wasit meniup peluit, tendangan bebas seharusnya menjadi milik Timnas Korea Selatan. 

Namun, sang wasit terlanjur meniupkan peluit tanda pertandingan Korea Selatan vs Ghana berakhir dengan kekalahan Taeguk Warriors. 

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x