Juara Piala Dunia 2010 dan Pildun 2014? Di Piala Dunia 2022, Juara World Cup 2014 Sudah Pulang Kampung!

- 6 Desember 2022, 13:46 WIB
Ilustrasi Piala Dunia. Juara Piala Dunia 2010 dan Pildun 2014? Di Piala Dunia 2022, Juara World Cup 2014 Sudah Pulang Kampung!.*
Ilustrasi Piala Dunia. Juara Piala Dunia 2010 dan Pildun 2014? Di Piala Dunia 2022, Juara World Cup 2014 Sudah Pulang Kampung!.* /Intagram/@pialaduniaupdate/

PORTAL PURWOKERTO - Siapa yang menjadi juara Piala Dunia di tahun 2010 dan 2014? Simak daftar juara Piala Dunia dari tahun ke tahun secara lengkap.

Piala Dunia merupakan turnamen sepak bola antar bangsa terbesar di dunia yang diikuti sebanyak 32 negara.

Tahun 2022 ini penyelenggaraan Piala Dunia 2022 digelar di negara Timur Tengah Qatar mulai 20 November hingga 18 Desember 2022. 

Para tim terbaik dunia ini yang telah ikut seleksi penyisihan di masing-masing zona, akan memperebutkan trofi FIFA World Cup atau Piala Dunia 2022.

Baca Juga: Daftar JUARA Piala Dunia dari Masa ke Masa Lengkap 1930-2018!

Gelara Piala Dunia di mulai pada tahun 1930. Hingga kini sudah banyak negara memenangkan trofi dari turnamen empat tahunan ini. 

Hingga saat ini, 2022 sudah terselenggara sebanyak 22 kali gelaran Piala Dunia. Ada tiga negara yang meraih jumlah trifo Piala Dunia terbanyak, yakni:

- Brasil, 5 trofi pada 1958, 1962, 1970, 1994, 2002

- Jerman, 4 trofi pada tahun 1954, 1974, 1990, 2014

- Italia, 4 trofi pada tahun 1934, 1938, 1982, 2006

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: FIFA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x