Berapa Hadiah BWF World Championship 2023? Para Juara Bawa Pulang Medali, Adakah Wakil Indonesia Kali Ini

- 25 Agustus 2023, 21:39 WIB
Berapa Hadiah BWF World Championship 2023? Para Juara Bawa Pulang Medali, Adakah Wakil Indonesia yang bawa medali tahun ini?
Berapa Hadiah BWF World Championship 2023? Para Juara Bawa Pulang Medali, Adakah Wakil Indonesia yang bawa medali tahun ini? /Tangkap layar RCTI+

Sementara itu, hingga artikel ini ditulis, hasil pertandingan The Daddies dan Gregoria Mariska belum bertanding.

Apakah ada wakil Indonesia yang menjadi juara di BWF World Championship 2023 ini? Hendra Setiawan menjadi salah satu wakil Indonesia yang pernah meraih medali emas pada Kejuaraan Dunia Badminton ini. 

Berikut daftar juara BWF World Championship 2022 

- Tunggal Putra: Viktor Axelsen (Denmark)

- Tunggal Putri: Akane Yamaguchi (Jepang)

- Ganda Putra: Aaron Chia/Soh Wooi Yik (Malaysia)

- Ganda Putri: Chen Qingchen/Jia Yifan (China)

- Ganda Campuran: Zheng Siwei/Huang Yaqiong (China)

Baca Juga: Jadwal BWF World Championship 2023 Hari Ini, Jumat 25 Agustus 2023, Lagi Gregoria Bertemu Akane

Hadiah Kejuaraan Dunia Badminton 2023

Sama seperti kejuaraan badminton seperti Thomas Cup, Uber Cup, dan Sudirman Cup, tidak ada hadiah uang yang ditawarkan pada Kejuaraan Dunia Bulutangkis ini.

Meskipun banyak pihak yang mengsuulkan agar ada hadiah uang tunai pada kejuaraan dunia badminton ini, namun BWF tetap menyatakan jika bermain dan menang di beberapa turnamen hanyalah masalah kebanggaan dan kehormatan bagi masing-masing negara.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: BWF Badminton


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x