Bagaimana Tubuh Manusia Mengolah Makanan? Kelas 5 Tema 3 Subtema 1

- 12 Agustus 2021, 16:18 WIB
Bagaimana tubuh manusia mengolah manakan
Bagaimana tubuh manusia mengolah manakan /Portal Purwokerto/Buku Kemdikbud

PORTAL PURWOKERTO – Pada pembelajaran kali ini, kita membahas Bagaimana Tubuh Manusia Mengolah Makanan? Untuk Kelas 5 Tema 3 Subtema 1.

Makanan merupakan bahan baku utama bagi manusia untuk memproduksi energi dan memenuhi segala nutrisi yang diperlukan tubuh.

Seperti bensin yang sangat vital peranannya bagi kendaraan bermotor, makanan sangat berperan bagi tubuh manusia dalam mempertahankan kelangsungan hidup.

Baca Juga: Otot Lurik Memiliki Banyak Inti Sel yang Terletak di mana? Apa Fungsi Otot Lurik Bagi Tubuh?

Namun, makanan sehat tidak selalu harus mahal dan tidak semua jenis makanan yang dikonsumsi dapat memberikan asupan gizi yang baik dan sehat.

Makanan yang sehat ialah makanan yang mengandung semua zat gizi yang dibutuhkan oleh tubuh untuk memperoleh energi.

Nah, berikut pembahasan yang dapat digunakan untuk tugas adik-adik, namun sebelumnya tetap berdiskusi dengan orangtua ya.

Pembahasan Bagaimana Tubuh Manusia Mengolah Makanan untuk Kelas V Tema 3 Subtema 1
tersebut terdapat pada halaman 14-21.

Baca Juga: Contoh Kalimat Tanya Siapa Pada Bacaan Teks Beni Bersepeda Adalah Berikut Ini, Kelas 5 SD Tema 1

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x