Upaya Apa Saja yang Dilakukan Agar Tanaman Jarak Terjaga Kelestariannya? Contoh Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 4

- 22 Agustus 2021, 21:14 WIB
Upaya Apa Saja yang Dilakukan Agar Tanaman Jarak Terjaga Kelestariannya? Contoh Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 4
Upaya Apa Saja yang Dilakukan Agar Tanaman Jarak Terjaga Kelestariannya? Contoh Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 4 /Tokopedia

Minyak jarak mulai dikenal sebagai sumber energi alternatif biodiesel. Biodiesel dihasilkan dari minyak yang diperoleh dari biji tanaman jarak yang banyak tumbuh di daerah tropis seperti di Indonesia.

Minyak jarak dari biji tanaman pagar ini mempunyai potensi untuk dikembangkan sebagai tanaman penghasil minyak pengganti bahan bakar minyak bumi, karena memiliki beberapa keunggulan.

Salah satu keunggulan minyak jarak adalah tanaman ini mudah dibudidayakan, sehingga dapat menjamin ketersediaan bahan mentahnya. Proses pengolahannya cukup sederhana sehingga mudah dilakukan oleh masyarakat umum, tidak memerlukan teknologi yang tinggi sehingga biaya investasinya terbilang murah.

 Baca Juga: Bagaimana Cara Menghemat Penggunaan Kertas? Simak di Sini Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 4 Halaman 61

Minyak jarak juga dimanfaatkan untuk minyak rambut dan minyak pijat. Kemasan minyak jarak dibuat lebih praktis sehingga memudahkan penggunanya. Minyak jarak dapat ditemui di pasar-pasar modern atau di warung.

Pemanfaatan minyak jarak ini telah memberikan kesempatan yang baik dalam bidang pekerjaan. Saat penanaman pohon jarak sampai panen, dibutuhkan tenaga. Begitu pula saat tanaman diolah menjadi minyak tentunya membutuhkan para ahli untuk membuatnya.

Belum lagi kemasan yang menarik. Pasti dibutuhkan tangan-tangan terampil untuk mengemasnya.

Baca Juga: Ceritakan Pengalamanmu dalam Menggunakan Kertas! Simak Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 4 Halaman 61

Upaya apa saja yang dilakukan agar tanaman jarak terjaga kelestariannya?

- Tidak memanfaatkan tanaman jarak secara berlebihan

Halaman:

Editor: Nisa Hidayat

Sumber: Buku Tematik Kelas 4 SD


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x