Tanaman Dirawat dengan Diberi Pupuk, Pemberian Pupuk yang Benar Adalah, Jawaban Kelas 4 IPA 17 September 2021

- 17 September 2021, 08:06 WIB
Tanaman Dirawat dengan Diberi Pupuk, Pemberian Pupuk yang Benar Adalah Soal dan Jawaban Kelas 4 IPA 17 September 2021
Tanaman Dirawat dengan Diberi Pupuk, Pemberian Pupuk yang Benar Adalah Soal dan Jawaban Kelas 4 IPA 17 September 2021 / /evi yanti

 

PORTAL PURWOKERTO - Tanaman dirawat dengan diberi pupuk, pemberian pupuk yang benar adalah bagaimana?

Sudah waktunya belajar adik adik, kali ini kita akan diskusi soal muatan materi IPA untuk kelas 4.

Apakah kamu tahu bagaimana cara merawat tanaman, yakni dengan cara pupuk, begini pemberian pupuk yang benar

Jika ingin tanaman tumbuh subur maka siramilah dengan teratur serta sinar matahari yang cukup.

Tidak hanya itu saja, tumbuhan juga perlu makanan. Makanan tumbuhan salah satunya adalah pupuk.

Karena di dalam pupuk terdapat nutrisi  yang berguna untuk membantu pertumbuhan tanaman.

Baca Juga: Hasil Peternakan Sapi adalah ? Materi IPS kelas 4 SD MI Lengkap dengan Penjelasannya

Pemberian pupuk juga ada aturannya loh, dengan masa tumbuh tanaman.

Untuk mendapatkan hasil pemupukan yang memuaskan, tidak hanya dengan penggunaan  dosis pupuk yang tepat saja

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x