Inilah Ide Pokok dari Setiap Paragraf Pada Teks Makanan Untuk Meningkatkan Daya Tahan Tubuh

- 27 September 2021, 07:20 WIB
Inilah Ide Pokok dari Setiap Paragraf Pada Teks Makanan Untuk Meningkatkan Daya Tahan Tubuh
Inilah Ide Pokok dari Setiap Paragraf Pada Teks Makanan Untuk Meningkatkan Daya Tahan Tubuh /Portal Purwokerto/Glatik Damar Setyaki

PORTAL PURWOKERTO - Tentukan ide pokok dari setiap paragraf pada teks tersebut! Tentu adik adik sekalian sudah membaca teks eksplanasi berjudul Makanan untuk Meningkatkan Daya Tahan Tubuh dari bapak dan ibu guru.

Sekarang, apakah kalian bisa menentukan ide pokok dari setiap paragraf?

Setelah menemukan ide pokok, kalian bisa melanjutkannya dengan membuat ringkasan dari teks eksplanasi ya.

Baca Juga: Dari Setiap Penyakit Gangguan Pencernaan Tersebut Makanan Sehat Apa yang Sebaiknya Kita Konsumsi?

Nah, berikut ini ide pokok dari paragraf teks eksplanasi Makanan untuk Meningkatkan Daya Tahan Tubuh:

Paragraf 1:Sistem daya tahan tubuh secara sederhana merupakan sistem kerja tubuh untuk melawan penyakit

Paragraf 2: Jeruk, paprika, brokoli, bawang putih, bayam dan sup ayam adalah makanan yang baik untuk tubuh.

Baca Juga: Carilah Penyakit Gangguan Pada Organ Pencernaan Pada Kolom Tersebut!

Paragraf 3: Vitamin C dapat membantu membangun sistem kekebalan tubuh dan terkandung pada buah jeruk.

Halaman:

Editor: Dyah Sugesti Weningtyas


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah