Berapa Luas Lingkaran 40 cm, Ayo Kita Hitung dengan Rumus Luas Lingkaran, Kunci Jawaban Kelas 6 SD

- 11 Oktober 2021, 07:36 WIB
 Berapa Luas Lingkaran 40 cm, Ayo Kita Hitung dengan Rumus Luas Lingkaran, Kunci Jawaban kelas 6 SD
Berapa Luas Lingkaran 40 cm, Ayo Kita Hitung dengan Rumus Luas Lingkaran, Kunci Jawaban kelas 6 SD /

Lalu ada lagi lambang π dalam rumus luas lingkaran mencari berapa luas lingkaran 40 cm.

Lambang π adalah konstanta khusus lingkaran yang disebut pi. Dalam hitungan lingkaran, π memiliki dua nilai.

π = 3,14 digunakan saat adik-adik menemukan diameter atau jari-jari lingkaran yang bukan kelipatan 7.

π = 22/7 digunakan saat adik-adik menemukan diameter atau jari-jari lingkaran yang kelipatan 7.

Baca Juga: Apa Saja Bentuk Kerjasama ASEAN di Bidang Pendidikan? Ini Kunci Jawaban Pelajaran IPS untuk Kelas 6 SD dan MI 

Adik-adik jangan sampai tertukar rumus keliling lingkaran dan rumus luas lingkaran ya.

Rumus Keliling Lingkaran

K = 2πr (dibaca: dua pi er)

K = πd (dibaca: pi de)

Serupa dengan rumus keliling lingkaran, rumus luas lingkaran juga memiliki dua cara, yaitu menggunakan diameter atau jari-jari lingkaran tergantung dengan pengerjaan yang menurut adik-adik lebih mudah.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x