Berdasarkan Cerita Tupai dan Ikan Gabus Tersebut, Temukan Unsur-Unsur Cerita yang Ada! Tema 4 Kelas 4 Hal 96

- 12 Oktober 2021, 20:05 WIB
Tupai dan ikan Gabus
Tupai dan ikan Gabus /Buku Kemdikbud Tematik kelas 4 SD dan MI Tema 4 Subtema 3 Pekerjaan Orang Tuaku

Baca Juga: KPK 18 dan 24 adalah? Setiap Berapa Hari Edo dan Udin Membeli Kelereng Bersama? Matematika Kelas 4 SD MI

Tupai kemudian melompat dari satu pohon kelapa ke pohon kelapa lainnya yang dekat dengan tepi pantai. Saat menemukannya, ia melubangi satu kelapa dan membiarkan airnya habis.

Kemudian Sang Tupai masuk ke dalam kelapa. Angin kencang membuat kelapa jatuh ke pantai dan ikan Yu memakannya. Di dalam perut ikan, Tupai kemudian keluar dari kelapa dan menggigit hati ikan Yu.

Ikan tersebut mencoba bertahan sampai kehabisan tenaga. Ombak besar membawa ikan Yu ke tepi pantai. Saat itulah Tupai keluar dari mulut Ikan Yu dan membawa hati ikan kepada sahabatnya.

Baca Juga: KPK 18 dan 24 adalah? Setiap Berapa Hari Edo dan Udin Membeli Kelereng Bersama? Matematika Kelas 4 SD MI

Sampai di tempat Ikan Gabus, Tupai kemudian memberikan hati ikan Yu untuk dimakannya.

Beberapa hari kemudian, Tupai melihat sahabatnya segar kembali.

Betapa senangnya Tupai melihat Ikan Gabus sehat seperti sediakala.

Baca Juga: Lampu A Menyala Setiap 20 Menit Sekali, Lampu B Menyala Setiap 15 Menit Sekali, Soal Cerita KPK Kelas 4 SD

Berdasarkan cerita Tupai dan Ikan Gabus, temukan unsur-unsur cerita yang ada dan tuliskan pada kolom berikut!

Halaman:

Editor: Nisa Hidayat

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x