Cempala Yaiku? Apa yang Dimaksud Cempala dan Kepyak dalam Pagelaran Wayang? Ini Penjelasannya

- 12 Maret 2022, 09:22 WIB
Ilustrasi wayang. Cempala Yaiku? Apa yang Dimaksud Cempala dan Kepyak dalam Pagelaran Wayang? Ini Penjelasannya.*
Ilustrasi wayang. Cempala Yaiku? Apa yang Dimaksud Cempala dan Kepyak dalam Pagelaran Wayang? Ini Penjelasannya.* /Ilustrasi: Wayang/Freepik/


PORTAL PURWOKERTO - ' Cempala yaiku ' merupakan sebuah kalimat dalam Bahasa Jawa yang artinya cempala adalah.

Apa yang dimaksud cempala dan kepyak dalam pagelaran wayang? Pertanyaan tersebut mewakili pertanyaan bahasa Jawa cempala yaiku pada awal paragraf.

Pagelaran wayang merupakan salah satu budaya Jawa yang telah mendarah daging pada masyarakat Indonesia terutama suku Jawa.

Dalam pagelaran wayang, beragam istilah digunakan. Diantaranya cempala, kepyak, dhompal, pakeliran, panggungan hingga gawangan.

Baca Juga: Mungkinkah Negara Indonesia Menjadi Salah Satu Negara Terbersih Di Dunia Seperti Singapura? Kelas 6

Lalu, apa yang dimaksud cempala dan kepyak dalam pagelaran wayang? Cempala yaiku bagian dari pagelaran wayang yang memiliki peran.

Cempala merupakan salah satu peralatan yang dipakai oleh dalang, sebutan bagi orang yang melakukan pertunjukan wayang, yang penggunaannya dipadukan dengan Keprak dan Dhompal.

Berdasarkan situs JB Budaya Jogja Belajar, dalam artikel yang ditulis oleh Faizal Noor Singgih dijelaskan bahwa cempala yaiku alat yang dijejakkan dalang ke keprak yang didasari oleh dhompal untuk membuat suara crik, thing, jrek, crek.

Baca Juga: Jawaban Tema 9 Kelas 6, Sebutkan Salah Satu Contoh Peristiwa yang Menggambarkan Pelaksanaan Nilai Persatuan

Bagaimana dengan kepyak? Berdasarkan artikel di situs Journal ISI, Karawitan Pakeliran Gaya Jawa Timuran, kepyak berfungsi untuk memberi tekan gerak wayang.

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah