Yang Menyebabkan Negara-negara di Eropa Melakukan Ekspedisi untuk Mencari Sumber-sumber Ekonomi Baru Adalah

- 15 Maret 2022, 09:53 WIB
Yang Menyebabkan Negara-negara di Eropa Melakukan Ekspedisi untuk Mencari Sumber-sumber Ekonomi Baru Adalah
Yang Menyebabkan Negara-negara di Eropa Melakukan Ekspedisi untuk Mencari Sumber-sumber Ekonomi Baru Adalah /Red Charlie/Unsplash /

PORTAL PURWOKERTO - Yang menyebabkan negara-negara di Eropa melakukan ekspedisi untuk mencari sumber-sumber ekonomi baru ke seluruh dunia pada abad ke-15 adalah...

Secara garis besar ada tiga tujuan penjelajahan samudera yang dilakukan oleh bangsa Eropa pada abad ke-15 yang awalnya berasal dari mencari usmber ekonomi baru.

Pembahasan mengenai sebab negara Eropa melakukan ekspedisi ini dibahas oleh Septian Johan Wibowo S.Pd., lulusan Universitas Negeri Yogyakarta untuk Portal Purwokerto.

Ekspedisi yang dilakukan negara-negara Eropa pada abad ke-15 berdampak juga kepada negara-negara di Asia Tenggara, termasuk Indonesia.

Baca Juga: Kelapa Rempah Bakar Banjarnegara, Bisa Tingkatkan Imun dan Cocok Dikonsumsi Saat Pandemi

Indonesia dijajah Belanda selama kurun waktu sekitar 3,5 abad atau 350 tahun. Bukan hanya Belanda, namun Indonesia juga pernah dijajah oleh Portugis dan Inggris.

Penjajahan oleh negara-negara Eropa yang dimulai pada abad ke-15 tidak hanya berlangsung ke Asia, namun juga ke benua lainnya seperti Afrika, Amerika dan Australia.

Dampak negatif penjajahan tersebut sangat besar yaitu memperbudak masyarakat asli daerah dan mengambil kekayaan alam setempat.

5 negara Eropa terbesar yang melakukan penjajahan tersebut adalah Belanda, Portugis, Inggris, Spanyol, dan Perancis.

Halaman:

Editor: Lasti Martina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x