Lapisan Atmosfer yang Memiliki Tekanan Paling Rendah, Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 141-143 Semester 2

- 2 Desember 2022, 11:06 WIB
Ilustrasi belajar: Ini Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 141-143 Semester 2.*
Ilustrasi belajar: Ini Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 141-143 Semester 2.* /PIXABAY/danaos-de


PORTAL PURWOKERTO - Sebutkan lapisan atmosfer yang memiliki tekanan paling rendah, kunci jawaban IPA kelas 7 halaman 141-143 semester 2.

Simak kunci jawaban IPA kelas 7 halaman 141-143 semester 2 tentang lapisan atmosfer yang memiliki tekanan paling rendah.

Pada kesempatan kali ini kunci jawaban IPA kelas 7 semester 2  akan membahas soal pilihan ganda halaman 141-143 sesuai dengan kurikulum 2013 edisi revisi tahun 2017.

Portal Purwokerto bekerjasama dengan Septian Johan Wibowo, S.Pd alumni FKIP Universitas Negeri Yogyakarta dalam membuat kunci jawaban ini.

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 141, 142, 143 Semester 2 Bab 5 Uji Kompetensi Pilihan Ganda

Berikut kunci jawaban IPA kelas 7 halaman 141-143 semester 2 Bab 5 Uji Kompetensi pilihan ganda:

1. Berikut ini yang bukan merupakan struktur penyusun Bumi adalah...

Kunci jawaban: C. Kromosfer

2. Lapisan atmosfer yang memiliki tekanan paling rendah adalah...

Kunci jawaban: C. Eksosfer

3. Berikut ini yang merupakan fungsi dari lapisan ozon di atmosfer adalah...

Kunci jawaban: C. Mengatur suhu bumi

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 133 Semester 2, Apakah Air di Bumi Berkurang?

4. Susunan Litosfer dari dalam hingga ke permukaan Bumi secara berurutan adalah...

Kunci jawaban: A. Inti dalam, inti luar, mantel Bumi, kerak Bumi

5. Jika terdapat dua lempeng yang bertumbukan, maka yang akan terjadi adalah...

Kunci jawaban: C. terjadi penekukan lempeng, lempeng yang memiliki massa jenis yang lebih kecil menekuk ke bawah lempeng yang massa jenisnya lebih besar

6. Tanda panah pada gambar di atas menggambarkan aliran konveksi dalam Bumi yang mengakibatkan pergerakan lempeng. Lempeng bergerak sesuai dengan aliran konveksi tersebut. Pernyataan berikut yang benar tentang pergerakan lempeng pada titik A ialah...

Kunci jawaban: B. Lempeng bergerak saling mendekat dan bertumbukan

Baca Juga: Apa Saja Yang Dikeluarkan Saat Gunung Buatan Erupsi? Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 130 131 Semester 2

7. Pergerakan lempeng jenis yang terjadi pada bagian B adalah...

Kunci jawaban: B. Konvergen

8. Berdasarkan gambar di atas, lempeng Indo-Australi dengan lempeng Eurasia bergerak secara...

Kunci jawaban: C. Konvergen

9. Pergerakan lempeng Indo-Australi dengan lempeng antartika terjadi secara..

Kunci jawaban: B. Divergen

Baca Juga: Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 115 Semester 2, Tentang Magnitude Gempa, Kategori, dan Efek Gempa

10. Perhatikan gambar berikut. Sebuah pusat gempa tercatat sejauh 1500 km dari sebuah stasiun seismik. Keadaan tersebut digambarkan penyebaran gelombang seismiknya. Pada gambar tersebut titik H berperan sebagai pusat gempa, yang disebut...

Kunci jawaban : B. Hiposentrum

Demikian kunci jawaban IPA kelas 7 halaman 141-143 semester 2 Bab 5 Uji Kompetensi, lapisan atmosfer yang memiliki tekanan paling rendah.***

Disclaimer: kunci jawaban diatas hanyalah sebagai referensi belajar saja dan bukan merupakan jawaban mutlak.

Kebenaran jawaban tergantung dari guru pengajar masing-masing.

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: Buku Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah