Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 56 Semester 2, Kegiatan 3.2 Dampak Pencemaran Air

- 27 Januari 2023, 10:46 WIB
Ilustrasi Pencemaran Air, Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 56 Semester 2, Kegiatan 3.2 Dampak Pencemaran Air
Ilustrasi Pencemaran Air, Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 56 Semester 2, Kegiatan 3.2 Dampak Pencemaran Air /ATDSPhoto/PIxabay

PORTAL PURWOKERTO - Kunci Jawaban IPA kelas 7 halaman 56 semester 2, Kegiatan 3.2 dampak pencemaran air dapat kamu lihat di bawah ini.

Kunci jawaban IPA kelas 7 ini sesuai dengan Buku Kemendikbud halaman 56 semester 2 tentang dampak pencemaran air.

Kunci jawaban ini dibuat dengan tujuan membantu siswa menemukan jawaban pada soal Kegiatan 3.2 tentang dampak pencemaran air.

Kegiatan 3.2 di buku Paket IPA kelas 7 halaman 56 semester 2 siswa diminta untuk melakukan sebuah percobaan mengenai dampak pencemaran air.

Dengan alat percobaan berupa air mineral, gelas, dan ikan kecil siswa melakukan uji coba mengenai dampak pencemaran air terhadap ikan.

Baca Juga: Tingkat Keasaman Air Selokan, Air Sumur, dan Air Mineral, Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 51 Semester 2

Dalam mengerjakan kunci jawaban ini Portal Purwokerto bekerjasama dengan Septian Johan Wibowo, S.Pd alumni FKIP Universitas Negeri Yogyakarta.

Langsung saja, beriku kunci jawaban IPA kelas 7 halaman 56 semester 2 tentang dampak pencemaran air.

Kegiatan 3.2 Mengetahui dampak pencemaran air

1. Siapkanlah tiga buah gelas bekas air mineral yang ukurannya sama (200 mL).

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Buku Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x