Contoh Soal PAS IPA Kelas 9 Semester 1, UAS IPA DAN ASAS IPA 2023

- 30 November 2023, 08:44 WIB
Ilustrasi: Contoh Soal PAS IPA Kelas 9 Semester 1, UAS IPA DAN ASAS IPA 2023
Ilustrasi: Contoh Soal PAS IPA Kelas 9 Semester 1, UAS IPA DAN ASAS IPA 2023 /

10. Peristiwa yang terjadi selama fertilisasi pada hewan adalah ....
A. pembelahan sel telur
B. perkembangan embrio
C. produksi sel sperma dan sel telur
D. penyatuan inti sel sperma dan inti sel telur

Kunci jawaban: D

11. Perlakuan khusus pada serangga jantan agar tidak memproduksi sperma adalah untuk ....
A. menghasilkan spesies baru serangga
B. meningkatkan jumlah serangga betina
C. mengurangi jumlah populasi serangga
D. mencegah serangga melakukan fertilisasi

Kunci jawaban: C

12. Untuk mencari tahu apakah biji tumbuh lebih baik di tempat terang kita dapat melakukan kegiatan ....
A. meletakkan biji di tempat gelap dan hangat
B. meletakkan biji di tempat hangat dan terang
C. meletakkan biji tersebut di tempat terang dingin dan gelap dingin
D. meletakkan biji satu kelompok di tempat terang dan yang lain di tempat gelap

Kunci jawaban: D

Baca Juga: Contoh Soal PAS IPA Kelas 9 Semester 1 2023 untuk Berlatih Siswa, Dilengkapi dengan Kunci Jawaban!

13. Anak ayam tumbuh di dalam telur selama 21 hari sebelum menetas. Cadangan makanan anak ayam sebelum menetas adalah ....
A. makanan dari induk betina
B. kuning telur yang ada pada telur
C. putih telur yang mengandung protein albumin
D. kuning telur dan putih telur yang terdapat di dalam telur

Kunci jawaban: B

14. Urutan fase pembelahan meiosis yang benar adalah ...

Halaman:

Editor: Lasti Martina

Sumber: Kemendikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah