Alasan RM BTS Dihujat, Arti Lagu Frank Ocean yang Diunggah RM BTS, Tagar Namjoon Apologise Naik di Twitter

17 Agustus 2023, 06:56 WIB
Alasan RM BTS Dihujat, Arti Lagu Frank Ocean yang Diunggah RM BTS, Tagar Namjoon Apologise Naik di Twitter /Kolase Instagram RM BTS

PORTAL PURWOKERTO - Tagar 'Namjoon Apologise to Moslem' sedang naik di Twitter. Kenapa RM BTS dihujat?A lasan RM BTS dihujat netizen, berhubungan dengan lagu Frank Ocean berjudul Bad Religion.

Cek makna lagu Bad Religion milik Frank Ocean dalam artikel ini. Pada 16 Agustus 2023, RM BTS mengunggah Instastory lagu milik Frank Ocean berjudul Bad Religion.

Tak berapa lama kemudian Twitter heboh dengan tagar tersebut. Beberapa netizen menyayangkan tindakan RM BTS yang mengunggah lagu tersebut.

Namun ada juga yang membela, bawah beberapa orang salah menangkap arti lagu Bad Religion yang di dalamnya mengandung kata 'Allohu Akbar'.

Baca Juga: Arti Lirik Lagu Rainy Days, V BTS dan Terjemahan Bahasa Indonesia: ARMY Diajak A Day in My Life with Taehyung

Arti Lagu Frank Ocean - Bad Religion

Tagar untuk RM BTS

Lagu Bad Religion sejatinya merupakan lagu curhatan penyanyi Frank Ocean. Frank Ocean adalah penyanyi asal Amerika yang berusia 35 tahun. 

Lagu Bad Religion dirilis Frank pada tahun 2012 dalam album Channel Orange dan bergenre Pop. Lagu inilah yang diunggah RM BTS dalam Instagram storynya.

Berikut penjelasan makna dan arti lagu Bad Religion-Frank Ocean menurut akun TikTok @5angapta. 

Baca Juga: Lagu Seven Jungkook BTS feat Latto Sukses di Posisi Puncak 3 Tangga Lagu Billboard, Jungkook: Ayo Lebih Tinggi

Lagu Bad Religion merupakan lagu curhat dan yang membuat orang mengetahui bahwa Frank Ocean adalah seorang biseksual.

Lagu ini menceritakan cinta pertama Frank pada saat dia berusia 19 tahun. Dimana cinta pertamanya seorang laki-laki dan cinta itu bertepuk sebelah tangan. 

Hal itu membuat Frank patah hati dan bingung curhat dengan siapa. Hingga Frank memutuskan curhat kepada supir taksi yang dinaikinya. 

Kemudian curhatlah dia ke supir taksi tentang pataj hatinya, tentang seksualitasnya yang ditutupi dan ketakutannya karirnya terancam.

Baca Juga: Lirik Lagu SEVEN Jungkook BTS feat Latto Explicit Version, Trending di Korea, Han So Hee Bikin ARMY Deg Degan

Dan Frank Ocean tidak menyangka bahwa supir taksi yang beragama Muslim tersebut justru mendoakan dirinya. 

Hal itu membuat Frank Ocean kaget karena menurutnya orang yang taat beragama mau mendoakan orang yang melakukan hal yang dianggap salah oleh agama tersebut.

Namun setelah Frank Ocean didoakan oleh supir taksi yang religius ini, Frank justru kepikiran cinta pertamanya. 

Frank melakukan hal-hal yang disukai orang yang dicintainya, ibaratnya Frank menuhankan orang tersebut. 

Baca Juga: Han So Hee Jadi Model MV Seven-Jungkook BTS, Ini Sosok dan Biodata dan Profil Aktris Cantik Korea Ini

Hingga Frank Ocean sadar bahwa tindakan tersebut salah. Itulah makna dari lagu Bad Religion milik Frank Ocean. 

Berikut lirik selengkapnya:

Taxi driver
Be my shrink for the hour
Leave the meter running
It's rush hour
So take the streets if you wanna
Just outrun the demons, could you?

He said, "Allahu Akbar"
I told him, "Don't curse me"
"Bo Bo, you need prayer"
I guess it couldn't hurt me
If it brings me to my knees, it's a bad religion, ooh
This unrequited love
To me, it's nothing but a one-man cult
And cyanide in my Styrofoam cup
I can never make him love me
Never make him love me
Love me, love me
Love me, love me
Love me, love me
Love me, love me
Love me, love

Taxi driver
I swear I've got three lives
Balanced on my head like steak knives
I can't tell you the truth about my disguise
I can't trust no one

And you say, "Allahu Akbar"
I told him, "Don't curse me"
"Bo Bo, you need prayer"
I guess it couldn't hurt me
If it brings me to my knees, it's a bad religion
Oh, unrequited love
To me, it's nothing but a one-man cult
And cyanide in my Styrofoam cup
I can never make him love me
Never make him love me
No, no, ah

It's a, it's a bad religion
To be in love with someone
Who could never love you
Oh-oh-oh, only bad, only bad religion
Could have me feeling the way I do

Demikian lirik dan makna lagu Bad Religion - Frank Ocean yang membuat RM BTS dihujat hingga disuruh minta maaf.***

Editor: Galih Prabashinta P.P.

Tags

Terkini

Terpopuler