Ndaru Kusumo Biodata yang Baru Menikahi Olivia Zalianty, Diduga Ketua Dewan Pembina Yayasan Maharya Pati

- 11 Agustus 2021, 08:48 WIB
Ndaru Kusumo biodata yang baru menikahi Olivia Zalianty, diduga Ketua Dewan Pembina Yayasan Maharya Pati.
Ndaru Kusumo biodata yang baru menikahi Olivia Zalianty, diduga Ketua Dewan Pembina Yayasan Maharya Pati. /Instagram.com/oliviazallianty

Hal tersebut dilakukan untuk mewujudkan cita-cita kemerdekaan Negara Kesatuan Republik Indonesia sebagaimana tercantum dalam Pembukaan UUD 1945.

Pembentukan Yayasan Maharya Pati berawal dari keprihatinan sekelompok anak bangsa dengan situasi dan kondisi politik, ekonomi, sosial, budaya dan tatanan kehidupan masyarakat Indonesia.

Baca Juga: Biodata Marcella Zalianty Lengkap, Kakak Olivia Zalianty yang Turut Berbahagia Saat Dinikahi Ndaru Kusumo

Program Pembangunan Desa dan Masyarakat Pancasila yang dicanangkan Maharya Pati merupakan suatu upaya mewujudkan tatanan kehidupan masyarakat Indonesia.

Hal ini sesuai dengan tujuan kemerdekaan dan falsafah dasar dari pembentukan Negara Indonesia sebagaimana tercantum dalam Pembukaan UUD 1945.

Mereka melaksanakan 5 program prioritas secara simultan, terintegrasi dan terkoordinasi, mencakup Bidang Kesehatan, Pendidikan dan Teknologi, Ekonomi, Sumber Daya Alam dan Lingkungan, serta Sumber Daya Manusia, Sosial dan Budaya.

Baca Juga: Biodata Achmad Megantara, Profil Lengkap dan Perjalanan Karir Aktor Beken Dengan Prestasi Mentereng

Kolase foto Ndaru Kusumo, suami Olivia Zalianty yang diduga sebagai Ketua Dewan Pembina Yayasan Maharya Pati.
Kolase foto Ndaru Kusumo, suami Olivia Zalianty yang diduga sebagai Ketua Dewan Pembina Yayasan Maharya Pati. Facebook.com/maharyapati

Diketahui, sosok Ndaru Kusumo juga mendapatkan panggilan Romo pada Yayasan Maharya Pati ini, terutama saat dirinya menyambangi Yayasan Maharya Pati Kabupaten Banjar, Jawa Barat.

Dengan slogannya ‘Pranata Indonesia Makmur’ yayasan ini diketahui telah banyak memiliki semacam cabang-cabang yayasan di beberapa daerah.

Halaman:

Editor: Dedi Risky Rachma Wanto

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah