3 Lokasi Ngabuburit di Purwokerto yang Selalu Ramai di Bulan Ramadhan 2021

- 20 April 2021, 07:51 WIB
Suasana sore hari menjelang buka di Pasar Proliman Purwokerto.
Suasana sore hari menjelang buka di Pasar Proliman Purwokerto. /Maria Noviyanti

2. Pasar Proliman

Untuk di daerah Selatan, Pasar Proliman bisa menjadi salah satu tujuan untuk berburu kuliner. Dengan area parkir yang cukup luas, kita bisa lebih leluasa memilih menu apa yang akan kita beli untuk jajanan buka puasa.

Jadi, untuk kamu yang tinggal di daerah Karang Pucung, Pusat kota, bisa menjadikan Pasar Proliman sebagai tempat berburu jajanan buka puasa.

Baca Juga: Amalan Ringan, Pahalanya Sama Dengan Haji atau Umroh, Dilakukan Saat Ramadhan Pahalanya Berlipat Lipat

3. Pratista Hasta

Melipir sedikit dari alun alun Purwokerto saat hendak berburu jajanan buka puasa. Kamu bisa ke Pratista Hasta. Di sana ada banyak pedagang yang menjual makanan dan jajanan buka puasa.

Menariknya Pratista Hasta tempatnya paling aman jika terjadi hujan sore, karena menempati sebuah gedung yang memang khusus menjadi pasar kuliner. Jadi tak hanya bulan Ramadhan saja pasar kuliner ini ramai, melainkan hari biasa juga ramai.

Baca Juga: Puasa Bulan Ini Berapa Hari? Benarkah Hanya 18 Hari? Simak 5 Fakta Puasa 2021 atau Ramadhan 1442 Hijriyah

Meski saat Ramadhan jauh lebih ramai, karena ada banyak juga pedagang dadakan yang menggelar lapak di emperan depan.

Pastikan kunjungi 3 lokasi ngabuburit di Purwokerto tersebut ya saat merasa bingung mau buka puasa dengan menu apa.***

Halaman:

Editor: Hening Prihatini


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x