15 Kuliner Cilacap yang Wajib Dicoba Saat Berkunjung, Dijamin Enak Nylekamin Lur!

- 19 Oktober 2021, 12:14 WIB
15 Kuliner Cilacap yang Wajib Dicoba Saat Berkunjung, Dijamin Enak Nylekamin Lur!
15 Kuliner Cilacap yang Wajib Dicoba Saat Berkunjung, Dijamin Enak Nylekamin Lur! /Renny T Hamzah

6. Tahu Brontak

Tahu brontak merupakan salah satu gorengan khas Cilacap mirip dengan tahu isi dimana tahu brontak digoreng lebih kering sehingga luarnya kriuk. 

Baca Juga: Intip 15 Kuliner Legendaris Kebumen yang Wajib Anda Coba, Endes Banget Rasanya!

7. Gembus

Camilan ini dibuat dari singkong dan sudah lama sekali menjadi  makanan asli Cilacap. Bentuknya juga unik mirip donat hanya terbuat dari singkong parut yang digoreng. 

8. Kerupuk tenggiri

Kuliner Cilacap tidak bisa dilepaskan dari kerupuk tenggiri khas Cilacap. Kerupuk ini rasanya khas ikan tenggiri dan gurih. 

9. Lotek

Lotek adalah makanan yang terdiri dari sayuran yang direbus dan dicampur dengan sambal kacang yang nikmat. 

10. Manggleng singkong

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x