5 Rekomendasi Tempat Makan dengan View Keren di Purwokerto, dari Gunung Slamet hingga Rel Sepur

- 5 Juli 2022, 06:23 WIB
5 Rekomendasi Tempat Makan dengan View Bagus di Purwokerto
5 Rekomendasi Tempat Makan dengan View Bagus di Purwokerto /Facebook Warunge Dewek

  PORTAL PURWOKERTO - Ini 5 rekomendasi tempat makan dengan view keren di Purwokerto ini wajib dikunjungi. Tak cuma bisa makan enak, warganet juga bisa healing dan menyegarkan pikiran.

Simak 5 rekomendasi tempat makan dengan view bagus di Purwokerto. Jaraknya tidak terlalu jauh dari pusat kota Purwokerto sehingga mudah dijangkau.

Tidak sedikit warung-warung makan yang menyediakan makanan enak sekaligus dengan menyuguhkan berbagai pemandangan alam yang sangat indah, khususnya Gunung Slamet. 

Seperti diketahui jika Purwokerto, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah memiliki letak geografis yang sangat dekat dengan Gunung Slamet.

Baca Juga: MIE AYAM Kuliner Purwokerto, Paling Favorit dengan Porsi Ayam dan Mie Melimpah! Mana Favoritmu Lur?

Meskipun demikian ada juga tempat makan yang juga dibangun di tempat tidak biasa, seperti di pinggir rel kereta api, dengan menu khas kuliner Purwokerto.

Berikut 5 rekomendasi tempat makan dengan view keren di Purwokerto, yang menyajikan pemandangan alam yang patut dikunjungi:

1. Warung Kopi Sepuran di Kedungbanteng

Warung Kopi Sepuran yang terletak di dekat rel merupakan surga bagi para railfans atau pecinta kereta api. Sesuai namanya, pengunjung tempat ini bisa makan sambil menikmati pemandangan sepur (kereta api) yang sesekali melintas.

Tempat makan ini memiliki area indoor dan outdoor yang bisa dipilih. Pada area outdoor, pengunjung bisa makan di sejumlah gazebo lesehan yang cocok digunakan bersama keluarga.

Halaman:

Editor: Yumi Karasuma


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x