Staycation di Purbalingga? Ini Tempat Wisata yang Wajib Dikunjungi Saat Menghabiskan Liburan di Purbalingga

- 19 Juli 2022, 16:51 WIB
Staycation di Purbalingga? Ini Tempat Wisata yang Wajib Dikunjungi Saat Menghabiskan Liburan di Purbalingga
Staycation di Purbalingga? Ini Tempat Wisata yang Wajib Dikunjungi Saat Menghabiskan Liburan di Purbalingga /

4. Situ Tirta Marta Desa Karangcegak

Nah, wisata alam Purbalingga ini jangan sampai dilewatkan saat berlibur di Purbalingga ya.

Situ Tirta Marta ini adalah sumber mata air alami yang sangat sejuk. Dengan airnya yang jernih dan bersih, pengunjung bahkan dapat mengabadikan kegiatan di dalam air.

Baca Juga: 8 Wisata Purbalingga Mulai dari Wisata Alam Hingga Wisata Kekinian yang Cocok untuk Liburan!

Bahkan, apabila berpose di dalam air dan mengambil gambar dengan kamera waterproof alias anti air, gambar yang didapat sangatlah luar biasa.

Cocok bagi Anda dan keluarga atau teman yang menginginkan wisata alam yang aman dan nyaman.

Lokasi Situ Tirta Marta Desa Karangcegak agak jauh dari Alun-alun Purbalingga. Membutuhkan waktu sekitar 20 menit untuk sampai di lokasi ini.

Baca Juga: Julukan Purbalingga Kota Apa, Mana yang Benar, Kota Perwira atau Kota Knalpot?

5. Curug Tempuran

Wisata Purbalingga yang merupakan asli alam lainnya adalah Curug Tempuran yang berlokasi sekitar 13 meter dari Alun-alun Purbalingga.

Halaman:

Editor: Maria Nofianti


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x