RANGKUMAN IPS Kelas 9 Bab 4 Semester 2 Indonesia dari Masa Kemerdekaan Hingga Masa Reformasi, Kurikulum 2013

- 28 Maret 2023, 06:09 WIB
ilustrasi IPS Kelas 9 Bab 4 Semester 2 Indonesia dari Masa Kemerdekaan Hingga Masa Reformasi
ilustrasi IPS Kelas 9 Bab 4 Semester 2 Indonesia dari Masa Kemerdekaan Hingga Masa Reformasi /BPMI Setpres/ Lukas/



PORTAL PURWOKERTO - Rangkuman IPS kelas 9, semester 2 kurikulum tahun 2013, bab 4: Indonesia dari Masa Kemerdekaan Hingga Masa Reformasi akan dijabarkan dalam artikel dibawah ini.

Simak dan pelajari rangkuman dibawah ini yang merupakan kolaborasi alumni UIN Yogyakarta, Muhammad Iqbal, S.Pd dengan Portal Purwokerto. Informasi rangkuman dibawah ini adalah pedoman belajar bagi orang tua, serta diharapkan siswa dan siswi dapat mengeksplorasinya lebih lanjut.

Sub Judul IPS Kelas 9, Bab 4: Indonesia dari Masa Kemerdekaan Hingga Masa Reformasi
Sebagai pengingat, sub judul yang akan dijabarkan terkait muatan pelajaran IPS kelas 9 dibawah ini adalah:
A. Masa Kemerdekaan (1945–1950)
1. Proklamasi Kemerdekaan
2. Terbentuknya Negara Kesatuan Republik Indonesia
3. Perjuangan Mempertahankan Kemerdekaan
4. Perkembangan Politik Indonesia pada Masa Kemerdekaan
5. Perkembangan Ekonomi Indonesia pada Masa Kemerdekaan
6. Kehidupan Masyarakat Indonesia pada Masa Kemerdekaan.

Baca Juga: Tabel 5 Peristiwa dan Penjelasan Mempertahankan Kemerdekaan, Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 222 Bab 4

B. Masa Demokrasi Parlementer (1950–1959)
1. Perkembangan Politik
2. Perkembangan Ekonomi
3. Kehidupan Masyarakat Indonesia pada Masa Demokrasi Parlementer

C. Masa Demokrasi Terpimpin (1959–1965)
1. Perkembangan Politik
2. Perkembangan Ekonomi
3. Kehidupan Masyarakat Indonesia pada Masa Demokrasi Terpimpin

D. Masa Orde Baru (1966–1998)
1. Perkembangan Politik
2. Perkembangan Ekonomi
3. Kehidupan Masyarakat Indonesia pada Masa Orde Baru

E. Masa Reformasi (1998–Sekarang)
1. Lahirnya Gerakan Reformasi
2. Perkembangan Politik
3. Perkembangan Ekonomi
4. Kehidupan Masyarakat Indonesia pada Masa Reformasi

Isi Rangkuman IPS Kelas 8 Bab 4
Indonesia melakukan dua cara dalam mempertahankan kemerdekaan, yakni dengan diplomasi dan pertempuran.
Diplomasi yang dilakukan Indonesia dengan Belanda diantaranya adalah Perundingan Linggarjati, Perundingan Renville, Perundingan Roem-Royen, dan Konferensi Meja Bundar.

Baca Juga: Faktor, Manfaat, Kendala dan Upaya Keunggulan Ekonomi, Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 180

Halaman:

Editor: Eviyanti

Sumber: Buku Paket Kelas 9 Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x