Ini 15 Jurusan Sepi Peminat di Unsoed Purwokerto, Bisa untuk Acuan SNBP 2023, Cek juga Daya Tampungnya!

- 31 Maret 2023, 08:56 WIB
Ini 15 Jurusan Sepi Peminat di Unsoed Purwokerto, Bisa untuk Acuan SNBP 2023 Cek juga Daya Tampungnya!
Ini 15 Jurusan Sepi Peminat di Unsoed Purwokerto, Bisa untuk Acuan SNBP 2023 Cek juga Daya Tampungnya! /Unsoed Purwokerto

PORTALPURWOKERTO - Simak ulasan informasi 15 jurusan sepi peminat di Unsoed kota Purwokerto bisa untuk acuan SNBP 2023 dan cek juga berapa daya tampungnya. Unsoed atau Universitas Jenderal Soedirman tercatat ada sebanyak 28.086 pendaftar di jalur SNBP 2023, tetapi hanya menerima kuota mahasiswa baru sebanyak 2.029.

 

 

Selain prodi atau jurusan yang banyak diminati di Unsoed Purwokerto sendiri juga ada 15 jurusan sepi peminat di Unsoed Purwokerto dan juga informasi daya tampungnya. Data ini bisa dijadikan referensi bagi yang akan memilih Unsoed dalam SNBP 2023.

Sebagai informasi dalam SNBP 2023 di Unsoed Purwokerto menyediakan 49 prodi dan terdiri dari 40 prodi di progam Sarjana dan sembilan prodi Vokasi.

Kemudian, program vokasi sendiri baru tahun ini masuk dalam seleksi nasional dan sebelumnya ada di seleksi program vokasi dilakukan melalui jalur mandiri.

Baca Juga: 10 Prodi Paling Diminati Dalam Jalur SNBP 2023 UNSOED Purwokerto, Berapa Kuota Mahasiswa Baru yang Diterima?

Selain itu, dalam jalur SNBP 2023 di Unsoed Purwokerto ini terdapat 10 prodi yang paling banyak diminati di antaranya ada Program Studi Keperawatan, Program Studi Farmasi, Program Studi Manajemen, Program Studi Ilmu Komunikasi, Program Studi Pendidikan Dokter,
Program Studi Hukum, Program Studi Akuntansi, Program Studi Informatika, Program Studi Kesehatan Masyarakat, dan Program Studi Ilmu Gizi.

15 Jurusan Sepi Peminat di Unsoed Purwokerto

1. Pendidikan Jasmani daya tampung: 39

Halaman:

Editor: Mericy Setianingrum

Sumber: unsoed.ac.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x