Deretan Tempat Wisata Tegal yang Sudah Dibuka? Tempat Wisata Alam Tegal untuk Libur Idul Fitri 2023

- 23 April 2023, 14:56 WIB
Deretan Tempat Wisata Tegal yang Sudah Dibuka? Tempat Wisata Alam Tegal Untuk Libur Idul Fitri 2023
Deretan Tempat Wisata Tegal yang Sudah Dibuka? Tempat Wisata Alam Tegal Untuk Libur Idul Fitri 2023 /SS GMaps/Radja Sitanggang

Fasilitas yang disediakan pun juga terbilang lengkap mulai dari area parkir, tempat ibadah, kamar mandi dan warung makan.

Baca Juga: Tempat Wisata Purwokerto Terdekat, Sejuk, Bisa untuk Edukasi Anak, Liburan Keluarga Lihat Istana Kelinci Lho


4. Pantai Purwahamba Indah

Pantai yang dikenal dengan nama Purin ini adalah pantai yang mempunyai pemandangan indah mulai dari hamparan pasir hitam hingga deburan ombak yang memesona.

Kondisi pantai Purwahamba Indah ini sungguh bisa membuat nyaman dan betah lokasinya sendiri ada di Purwahamba, Suradadi, Tegal, Jawa Tengah. Untuk harga tiket masuknya adalah Rp2000 sampai dengan Rp4000 dan jam bukanya adalah setiap hari.

Demikianlah informasi tempat wisata di kota Tegal yang sudah dibuka apa saja dan berikut ini adalah tempat wisata alam di Tegal untuk libur Idul Fitri 2023.***

Halaman:

Editor: Mericy Setianingrum

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x